TAG
saksi kunci
-
Erdi berbicara itu terkait pengakuan Muhammad Ramdanu atau Danu mengenai alasan membersihkan bak mandi di TKP Dusun Ciseuti.
Rabu, 10 November 2021
-
Danu sebelumnya mengakui telah memasuki TKP atas perintah seorang oknum Banpol lantas membersihkan bak mandi yang masih berceceran darah kedua korban.
Rabu, 10 November 2021
-
Yosef merupakan suami dari Tuti Suhartini (55) serta ayah Amalia Mustika Ratu (23) dua korban pembunuhan ibu dan anak di subang, 18 Agustus 2021 lalu.
Selasa, 9 November 2021
-
Ida juga merupakan ibu dari Muhammad Ramdanu alias Danu (21) saksi kunci kasus pembunuhan ibu dan anak di subang yang sebelumnya saksi
Selasa, 9 November 2021
-
Apakah ini berhubungan atau tidak, kemarin dr Hastry mengatakan kasus Subang pasti terungkap. Hari ini saksi kunci dipanggil.
Senin, 8 November 2021
-
Siang ini polisi memanggil sejumlah saksi terkait kasus Subang. Polisi sepertinya mendapat bukti baru.
Senin, 8 November 2021
-
Danu langsung disuruh untuk memasuki TKP dan diminta juga untuk membersihkan bak mandi yang berada di TKP.
Senin, 8 November 2021
-
Danu juga mengungkap oknum Banpol yang menyuruhnya membersihkan bak mandi serta mengatakan punya banyak saksi saat mendatangi oknum Banpol yang tiba-t
Sabtu, 6 November 2021
-
Muhammad Ramdanu alias Danu, saksi kunci kasus Subang masih dimintai keterangan oleh polisi terkait perampasan nyawa ibu dan anak di Subang
Kamis, 4 November 2021
-
Belakangan ini saksi kunci, Danu menjalani pemeriksaan maraton selama 4 hari berturut-turut, kuasa hukum ungkap kondisi Danu, bersikeras maju buktikan
Rabu, 3 November 2021
-
Kabid Humas Polda Jabar Kombes Pol Erdi A Chaniago angkat suara soal saksi kasus Subang, Danu, diduga merusak dan menghilangkan barang bukti.
Selasa, 2 November 2021
-
Saksi kunci kasus Subang, Danu, melakukan kesalahan sangat fatal saat memasuki TKP perampasan nyawa Amalia dan Tuti pada 19 Agustus 2021.
Selasa, 2 November 2021
-
Pada Jumat (29/10/2021) kemarin Danu diperiksa polisi perihal dirinya yang membersihkan bak mandi di TKP Dusun Ciseuti, Kecamatan Jalancagak, Kabupate
Selasa, 2 November 2021
-
Pantauan Tribun di lapangan, Senin (1/11/2021) tepat pada pukul 13.00 WIB Danu datang ke Satreskrim Polres Subang didampingi oleh kuasa hukumnya.
Senin, 1 November 2021
-
Tuti Suhartini dan putrinya, Amalia Mustika Ratu ditemukan meninggal di bagasi mobil di rumah mereka di Dusun Ciseuti, Subang, Jawa Barat, 18 Agustus
Senin, 1 November 2021
-
Pada pemeriksaan saksi kunci Danu (21) Kamis (28/10/2021) kemarin turut hadir petinggi Badan Intelijen Negara (BIN).
Jumat, 29 Oktober 2021
-
Dua hari berturut-turut Danu (21) saksi kunci kasus perampasan nyawa Amalia dan ibunya, Tuti di Subang diperiksa polisi di Polres Subang.
Jumat, 29 Oktober 2021
-
Danu merupakan saksi kunci dalam kasus perampasan nyawa ibu dan anak di Kabupaten Subang, Tuti Suhartini (55) dan Amalia Mustika Ratu (23).
Jumat, 29 Oktober 2021
-
Salah satu saksi kunci kasus penghilangan nyawa ibu dan anak di Subang, Muhammad Ramdanu alias Danu (21), diperiksa delapan jam oleh pihak kepolisian.
Jumat, 29 Oktober 2021
-
Di Polres Subang sore ini selain pemeriksaan Danu terlihat juga dr Hastry, ahli forensik Polri.
Kamis, 28 Oktober 2021
© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved