Gandeng Gen Z, Balai Pelestarian Kebudayaan Kenalkan Budaya Lewat Program Sakola Budaya

Sakola budaya tahun ini melibatkan 100 siswa dan guru dari 31 sekolah di 27 kabupaten/kota di Jawa Barat.

Balai Pelestarian Kebudayaan
Balai Pelestarian Kebudayaan atau BPK wilayah IX Jawa Barat menghadirkan program tahunan sakola budaya 2025 bertemakan 'budaya kita, inspirasi generasi'. Ratusan siswa SMA/SMK dari berbagai daerah di Jabar ikut dalam kegiatan yang berlangsung dari 3-6 November 2025 di kabupaten dan kota Cirebon. 

"Dari sakola budaya timbul kebanggaan bahwa budaya Cirebon ini menggambarkan nilai adiluhung para pendahulu kita dan bagaimana generasi muda menyikapinya di tengah arus budaya luar yang masuk ke kita," ujarnya. 

Sakola Budaya didesain sebagai ruang ekspresi bagi generasi muda untuk menyalurkan potensi dan bakat mereka, mulai menulis, berkesenian, melukis, hingga menciptakan konten bertema warisan budaya.

Melalui kegiatan semacam ini, BPK Wilayah IX berharap muncul generasi penerus yang
mampu menjaga keberlanjutan nilai-nilai budaya, sekaligus menghadirkan interpretasi
baru yang relevan dengan perkembangan zaman. (*)

Sumber: Tribun Jabar
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved