Korban Dugaan Bullying di Sukabumi Ternyata Sudah Minta Pindah Sekolah, DPRD Siap Kawal Kasusnya

Ketua Komisi IV DPRD Kabupaten Sukabumi, Ferry Supriyadi, menegaskan akan mengawal kasus dugaan bullying yang dialami AK (14).

Penulis: Dian Herdiansyah | Editor: Giri
Tribun Jabar/Dian Herdiansyah
KAWAL KASUS - Ketua Komisi IV DPRD Kabupaten Sukabumi, Ferry Supriyadi, menegaskan akan mengawal kasus dugaan bullying yang dialami AK (14). 

Sekretaris Pemerintah Desa Bojong, Kecamatan Cikembar, Dede Nuryadin, mengatakan, dari lokasi kejadian ditemukan surat tulisan tangan yang berisi curahan hati dan permohonan maaf korban kepada ibunya dan juga gurunya di sekolah. 

Surat tersebut telah diamankan pihak kepolisian untuk keperluan penyelidikan lebih lanjut.

"Untuk isi suratnya sedang didalami oleh pihak kepolisian. Semua barang bukti sudah dibawa untuk proses pemeriksaan," ujar Dede. (*)

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved