MBG Basi dan Sayur Berulat di Cirebon, Kepala SPPG Jelaskan Aturan Memasak
Ada temuan makanan bergizi gratis (MBG) basi ada ada sayuran dengn ulat, di SDN Argapura, Kelurahan Argasunya, Kecamatan Harjamukti, Kota Cirebon.
|
Penulis: Eki Yulianto | Editor: Kisdiantoro
Dalam foto yang juga beredar, terlihat seekor ulat menempel di wadah makanan yang telah habis.
Mila pun membenarkan bahwa dirinya menemukan ulat di salah satu menu MBG, tepatnya di sayur kacang panjang.
"Ada ulatnya, besar di sayur kacang. Kemungkinan dari kacangnya itu,” jelasnya.
Beruntung, makanan tersebut belum sempat dimakan oleh siswa.
“Belum sempat dimakan sama anak-anak, karena saya sudah wanti-wanti. Sudah tercium bau basi, jadi saya larang mereka makan,” ungkap Mila.
Ia berharap pihak penyedia MBG dapat lebih memperhatikan kualitas dan kebersihan makanan yang disajikan untuk siswa.
“Saya minta tolong untuk pihak penyedia MBG, mohon lebih diperhatikan lagi. Ini untuk kesehatan anak-anak kita,” ujar Mila. (*)
Baca Juga
| PKL di Cirebon Panik Dengar Kabar Penertiban Senin, Ini Kata Satpol PP Cirebon |
|
|---|
| Denda Perokok Rp 17 Ribu di Cirebon, Pengamat Nilai Bukan soal Nominal: Supaya Muncul Budaya Malu |
|
|---|
| Warga Minta Perda Kawasan Tanpa Rokok di Kota Cirebon juga Berlaku bagi Pejabat |
|
|---|
| Ribuan SPPG di Jabar Masih Belum Penuhi Sertifikat Laik, Baru 408 yang Punya SLHS |
|
|---|
| Merokok di Angkutan Umum dan Perkantoran di Cirebon Kena Sanksi Rp 17 Ribu, Hari Ini Ada 7 Pelanggar |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jabar/foto/bank/originals/Menu-MBG-yang-diduga-menjadi-sumber-keracunan-SMP-Negeri-1-Cisarua-Bandung-Barat.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.