Berita Viral
Viral Momen Pria di Cibinong Hentikan Bus Dikira Angkut Buruh Ajak Demo, Ternyata Anak Study Tour
Sebuah video momen unik seorang pria mendadak menghentikan bus di Cibinong, viral di media sosial, dikira penumpang karyawan
TRIBUNJABAR.ID - Sebuah video momen unik aksi pria mendadak menghentikan bus di Cibinong, viral di media sosial.
Pria tersebut tiba-tiba masuk ke bus meminta semua penumpang bus tersebut untuk turun ikut unjuk rasa atau demo.
Ia mengira bus tersebut mengangkut para buruh.
Namun, ternyata bus tersebut berisi pelajar yang akan study tour.
Baca juga: Viral, Aksi Pengemis Maksa Minta Rp 5 Ribu di Surabaya Berkata-kata Kasar, Identitasnya Terungkap
Beberapa waktu lalu, sebagian buruh dari berbagai aliansi melakukan aksi unjuk rasa, Jumat (24/11/2023).
Para buruh itu menyampaikan aspirasi sekaligus menuntut kenaikan Upah Minimum Provinsi (UMP).
Di Kabupaten Bogor, sejumlah aliansi buruh unjuk rasa di depan Kantor Bupati Bogor, Kecamatan Cibinong, Kabupaten Bogor.
Dengan kenaikan tersebut, mereka menuntut upah minimun di Kabupaten Bogor dari yang sebelumnya senilai Rp 4.520.212 menjadi Rp 5.230.337.
Terlepas dari itu, ada kejadian lain yang mengundang gelak tawa.
Peristiwa itu terekam kamera dan menjadi viral di media sosial.
Ya, seorang pria di Cibinong yang diduga karyawan suatu pabrik dengan tampang gahar naik ke dalam bus.
Dengan nada tinggi, pria tersebut menyuruh seluruh penumpang yang ada di dalam bus untuk turun.
"Turun ayo turun semua, ayo," ucap bapak-bapak.
"Ayo turun bareng-bareng semua," tambahnya.
Mendengar seruan turun, penumpang bus langsung menyanggahnya.
| Pengakuan Guru vs Siswa yang Jadi Korban Penamparan di Subang, Orang Tua Siswa Sempat Beri Ancaman |
|
|---|
| Kisah Nenek Aisah Terpaksa Menginap di Stasiun karena Ketinggalan Kereta, Uangnya Tinggal Rp 6.000 |
|
|---|
| Sosok Orang Tua Siswa yang Ngamuk Anaknya Ditampar Guru di Subang, Ternyata Konten Kreator |
|
|---|
| Sosok Guru Tampar Siswa di Subang hingga Diamuk Orang Tua, Ungkap Pengakuan |
|
|---|
| Dedi Mulyadi Respons Kasus Guru di Subang yang Viral Diamuk Orang Tua karena Tampar Anaknya |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jabar/foto/bank/originals/Viral-pria-hentikan-bus-dikira-penumpang-bus-karyawan-ternyata-penumpang-siswa-study-tour.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.