TOPIK
Pemerintah Larang Mudik
-
Bagi ASN yang mudik dalam rentang waktu 30 Maret sampai 5 April 2020, yakni sebelum keluar surat edaran pelarangan mudik, akan dikenakan hukuman.
-
Mereka langsung diminta turun dari kendaraan untuk didata. Kepada petugas, mereka mengaku berasal dari Jakarta dengan mengakses...
-
Di cek poin PSBB Jabar Gerbang Tol Kopo, mobil logistik jenis van mengangkut penumpang diduga hendak mudik, Rabu (6/5/2020).
-
"Kurang lebih sudah kami temukan 5 (travel gelap), dengan estimasi ada yang (bayar) Rp 800 ribu per orangnya," kata dia.
-
AKP Hasby Ristama, pihaknya juga mengantisipasi adanya pemudik yang menggunakan jalur alternatif atau jalur tikus.
-
Beberapa kendaraan pribadi yang bernomor polisi luar kota seperti, B, terdapat yang diputar baliakan oleh para petugas.
-
Namun, kata dia, selain kendaraan pribadi, banyak juga kendaraan umum yang mengangkut pemudik.
-
Meski ada 'kebocoran', mata tajam para polisi ternyata masih bisa mengetahui siasat licik para pemudik.
-
Menurutnya, sejumlah pengemudi dan seluruh penumpangnya dilakukan pendataan, serta dimenjalani pemeriksaan protokol kesehatan
-
Mereka dilarang mudik sesuai dengan aturan pemerintah karena sedang terjadi pandemi virus corona di tanah air.
-
Misalnya, apabila ada keluarga ada dalam kondisi sakit ataupun meninggal dunia dengan menyertakan surat.
-
Karena truk barang masih bisa melintas, truk ini akhirnya dimanfaatkan untuk mengangkut mobil, termasuk yang mudik juga
-
Kakorlantas Polri, Irjen Istiono menjelaskan ada sejumlah syarat yang harus dikantongi dan dipenuhi warga jika terpaksa harus mudik.
-
Yusri mengatakan, sopir sempat mengaku tidak bawa penumpang saat ditanya pihak kepolisian di pos pemantauan Kedung Waringin.
-
Sambodo mengatakan, saat itu bus yang tengah melintas mencoba mengelabui polisi dengan mematikan lampu kabin.
-
Ia mengatakan, di antara pengendara yang kedapatan akan mudik, mereka mengeluarkan berbagai macam alasan.
-
Tomex mengatakan, pihaknya telah menurunkan ratusan personel untuk pengamanan pelabuhan merak selama penutupan tersebut.
-
Data tersebut berdasarkan hasil pemantauan dari sejumlah pos pemantauan pelarangan mudik lebaran non tol di sejumlah jalan arteri.
-
Rinciannya, Sambodo menyampaikan, sebanyak 2.920 kendaraan yang terjaring di Gerbang tol Cikarang Barat.
-
Rinciannya, Sambodo menyampaikan, sebanyak 2.920 kendaraan yang terjaring di Gerbang tol Cikarang Barat.
-
Namun belakangan ini, titik pos pemantauan di Gerbang tol Cimanggis telah dibatalkan oleh kepolisian.
-
Lolos di kota yang satu, mereka akan berhadapan dengan petugas di perbatasan atau kota lainnya sehingga bakal diminta putar balik.
-
Gugus Tugas Covid-19 Ciamis mencatat jumlah pemudik yang masuk Ciamis, Minggu (26/4) dan terdata Senin (27/4) sebanyak 1.121 orang.
-
Ia mengatakan, kendaraan tersebut mengangkut puluhan orang yang hendak pulang ke Majenang, Cilacap, Jawa Tengah.
-
Seluruh kendaraan ini dihalau saat masuk ke wilayah Jawa Barat melalui beberapa pintu masuk baik tol maupun jalan non tol.
-
Terbukti sudah lebih dari 3 ribu kendaraan diperintahkan putar balik selama dua hari terakhir di wilayah Jakarta.
-
Padahal, seperti diketahui pemerintah sudah melarang mudik untuk tahun ini guna mencegah penyebaran virus corona.
-
di Gerbang Tol Cileunyi, Kabupaten Bandung, Minggu (26/4/2020) masih ditemukan warga yang akan melakuakn mudik.
-
Kasatlantas, AKP Hasby Ristama, jika terdapat kendaraan yang diduga akan melakukan mudik maka akan diputar balikkan dan memberitahukan jangan mudik.
-
Larangan ini diharapkan dapat membantu mencegah penyebaran virus corona penyebab Covid-19 di Indonesia.