Bu Susi Ajak Publik Ungkap Siapa Orang-orang di Belakang Perusahaan Pemilik Izin KJA di Pangandaran
Susi menyoroti dugaan masalah perizinan dan mengajak publik untuk mengungkap siapa saja pihak di balik perusahaan pemilik KJA tersebut.
Tribun Jabar/ padna
KERAMBA JARING APUNG - Penampakan Keramba Jaring Apung (KJA) di Pantai Timur Pangandaran, Jawa Barat terus menjadi sorotan berbagai pihak. Sejumlah tokoh masyarakat dan pegiat lingkungan menyayangkan kurangnya sosialisasi dari pihak pengusaha kepada warga sekitar dan pelaku usaha wisata.
Hal itu disampaikannya menyusul berbagai masukan dari sejumlah pihak, termasuk Eks Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti serta Ketua HNSI Pangandaran Jeje Wiradinata.
"Kami menghormati semua masukan, baik dari Ibu Susi Pudjiastuti, Pak Jeje Wiradinata, maupun pihak lainnya. Jika memang ada aturan yang tumpang tindih, kami siap dievaluasi ulang," ucap Fiar.
Hingga berita ini diturunkan, belum ada keterangan resmi dari pihak perusahaan lain yang disebutkan Susi Pudjiastuti. *
Halaman 2 dari 2
Baca Juga
Update Harga Jambal Roti di Pangandaran, Masih Stabil, Stok Melimpah hingga Akhir Tahun |
![]() |
---|
Respons Dedi Mulyadi Dikritik "Eceu Gacor" Pangandaran soal SE Gerakan Sapoe Sarebu: Cabut Jangan? |
![]() |
---|
Memprihatinkan! Jembatan Gantung Anyaman Bambu di Pangandaran Rusak Parah, Warga Terancam Terisolasi |
![]() |
---|
LPSK Ungkap Masalah Serius di Jabar: 1.782 Permohonan Perlindungan, Kekerasan Seksual Anak Tertinggi |
![]() |
---|
Polres Pangandaran Berlakukan Rapid Test pada MBG Sebelum Didistribusikan ke Sekolah |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.