Pijar Sekolah Dorong Daya Saing Siswa melalui Layanan Pendidikan Berkelanjutan
PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk (Telkom) melalui salah satu produk digital andalannya, Pijar Sekolah, hadir mendukung transformasi digital sekolah
Editor:
Siti Fatimah
istimewa
PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk (Telkom) melalui salah satu produk digital andalannya, Pijar Sekolah, hadir mendukung transformasi digital sekolah di seluruh Indonesia.
Sebagai bagian Leap Telkom Digital, Pijar Sekolah adalah bagian integral ekosistem digital Telkom yang dirancang mengakselerasi digitalisasi di Indonesia.
Dengan lima sub-produk yang menyasar berbagai jenjang pendidikan, mulai K-12 hingga pendidikan tinggi dan profesional, Pijar Sekolah berperan penting mewujudkan kedaulatan digital nasional yang diharapkan menciptakan pemerataan kualitas pendidikan di seluruh negeri.
Baca Juga
| Investasi Sektor Digital Tumbuh 66 Persen, Menkraf : Jabar Provinsi Paling Potensial |
|
|---|
| Peringatan 140 Tahun Sukatani, Edi Askari Tekankan Pelestarian Tradisi Lokal |
|
|---|
| Anggota DPRD Jabar Dorong Pemerintah Jaga Stabilitas Ketenagakerjaan |
|
|---|
| KPP Dorong Penguatan Kapasitas Politik Perempuan di Jawa Bara |
|
|---|
| Dukung Reaktivasi Jalur KA, Andhika Surya Gumilar Perkuat Transportasi Publik di Jabar |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jabar/foto/bank/originals/Pijar-Sekolah-Dorong-Daya-Saing-Siswa-melalui-Layanan-Pendidikan-Berkelanjutan.jpg)