BMKG Beri Peringatan, Ini Daftar Daerah yang Berpotensi Banjir Bandang 2 Hari ke Depan, Jabar Siaga

Jawa Barat diminta siaga potensi banjir dan banjir bandang selama dua hari ke depan. Peringatan dari BMKG. Berikut daerah lainnya yang harus siaga.

Editor: taufik ismail
Tribun Jabar/Hilman Kamaludin
Warga di Desa Ujungjaya, Kecamatan Ujungjaya, Kabupaten Sumedang, membersihkan rumah akibat banjir bandang yang terjadi pada Minggu (7/2/2021). Dua hari ke depan Jawa Barat berstatus siaga banjir bandang. 

Sulawesi Selatan (waspada)

Papua (waspada)

Cuaca Ekstrem Masih Mengintai, Wilayah Bandung Barat Rawan Bencana, Daerah Mana Saja?

Pengungsi Banjir, Dari Tidur Di Kolong Kereta Api, Kulit Gatal, Hingga Hanya Dapat 10 Dus Mie Instan

Oleh karena itu, BMKG selalu mengingatkan agar masyarakat yang merasa tinggal atau berdomisili di sekitar wilayah rawan bencana hidrometeorologi banjir dan banjir bandang untuk melakukan antisipasi segera.

Selain itu, bencana hidrometeorologi yang berkaitan dengan curah hujan tinggi dan perlu juga diwaspadai selain banjir bandang adalah pohon tumbang, jalan licin, genangan, tanah longsor, tanah berlubang dan juga gelombang tinggi.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Daftar Wilayah Indonesia Siaga dan Waspada Banjir Bandang 2 Hari ke Depan".

Sumber: Kompas
Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved