Teras

Hiperealitas

KETIKA korupsi sudah menjadi penyakit kronis....

Penulis: cep | Editor: Dicky Fadiar Djuhud
TRIBUN JABAR
Cecep Burdansyah. 

Namun, biasanya hal itu jadi kebalikan ketika ada yang perlu dikonfirmasi malah mereka bersembunyi.

Kalau sekadar tepuk tangan yang diharapkan, sementara kontrol publik dan partisipasi publik dihindari, maka publik hanya diperlakukan sebagai instrumen bagi kebutuhan pencitraan para aktor media.

Tapi mudah-mudahan Bung Hatta Anti-Corruption Award bagi Rismaharini dan Yoyok bukan hiperealitas seperti yang dikonsepsikan Baudrillard, melainkan realitas yang sesungguhnya sehingga benar-benar menerbitkan harapan bagi bangsa ini. (*)

Naskah ini bisa dibaca di edisi cetak Tribun Jabar, Senin (9/11/2015). Ikuti berita-berita menarik lainnya melalui akun twitter: @tribunjabar dan fan page facebook: tribunjabaronline.


Sumber: Tribun Jabar
Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved