Coffeebreak
Legawa
LEGAWA itu ada hubungannya dengan kata "lega", atau rela, tidak terbelenggu oleh rasa tidak rela, lapang dada.
Penulis: swo | Editor: Dicky Fadiar Djuhud
Delapan perwatakan alam dalam Hastha Brata adalah bumi, air, angin, samudra, rembulan, matahari, api, dan bintang. Dari delapan inilah legawa bagian dari perwatakan bumi, yang maknanya kaya, suka bederma, kaya hati (lembah manah, legawa).
Dalam bumi pula mengandung filosofi, "Jika ada api, cobalah ditabur dengan tanah secukupnya, niscaya api tadi akan menjadi padam." (Sujarwo)
Selengkapnya, bisa dibaca di Harian Pagi Tribun Jabar, Minggu (20/7/2014).