TOPIK
Banjir Bandang di Garut
-
Banjir akibat luapan Sungai Cipalebuh itu menerjang 1.644 rumah, akibatnya tercatat ada 4.833 jiwa yang menjadi korban.
-
Suara pentungan besi membuat ribuan orang terjaga. Mereka bergegas menyelematkan diri dari luapan Sungai Cipaleubuh di Pameungpeuk, Garut.
-
Banjir bandang di Pameungpeuk Garut menurut wabup tak mengganggu objek wisata di pantai selatan.
-
Pemkab Garut langsung membuat lumbung sosial yang sebelumnya diminta oleh Mensos.
-
Pemkab Garut akan segera mencairkan uang bantuan bagi warga yang rumahnya terdampak banjir bandang di Sukawening.
-
Trauma healing diberikan kepada warga, terutama anak-anak, yang terkena banjir bandang di Garut.
-
Lokasi banjir bandang di Sukawening malah jadi tempat wisata bencana. Banyak orang datang untuk selfi.
-
Mensos Tri Rismaharini mengunjungi lokasi banjir bandang di Garut dan meminta dibuat lumbung sosial.
-
Banjir bandang menerjang Kampung Ciloa, Desa Sukamukti, Kecamatan Sukawening, Kabupaten Garut, Jawa Barat, Sabtu (27/11/2021).
-
Berikut ini foto-foto imbas Banjir bandang yang terjadi di sejumlah desa di Kecamatan Sukawening, Kabupaten Garut, Jawa Barat, Sabtu (27/11/2021).
-
Banjir bandang yang menerjang Kecamatan Sukawening, Kabupaten Garut, merusak puluhan rumah di dua desa.
-
Banjir bandang di Sukawening, Garut. Hingga menjelang malam masih ada rumah yang terendam dan akses jalan terputus.
-
Pemkab Garut membuka opsi merelokasi warga yang terdampak banjir bandang di Sukaresmi.
-
Kampung Pelag tak terisolasi lagi. TNI-Polri dan warga membangun jembatan sementara.
-
Pemkab Garut menerapkan status tanggap darurat bencana banjir bandang di Sukaresmi.
-
Petani di Kampung Pelag bingung saat harus membawa hasil panen karena jalan yang terputus.
-
Ini foto-foto dahsyatnya dampak banjir bandang yang melanda Garut sore tadi.
-
Banjir bandang terjadi di Sukaresmi, Kabupaten Garut, Jawa Barat, sore tadi.
-
"Di sini ada 10 rumah yang terdampak. Saya sudah kasih laporannya tapi belum ada bantuan datang," ucap Sobar
-
Meja dan kursi di sejumlah ruang kelas dikeluarkan. Barang-barang di dalam kantor pesantren di lantai satu pun banyak yang rusak terendam banjir
-
Memori ganasnya banjir bandang yang terjadi ada September 2016 masih terngiang di ingatan warga Garut ketika banjir datang lagi, semalam.
-
Sejak pukul 20.00, air mulai menggenangi jalan yang menghubungkan ke kawasan perkotaan . . .
-
Dari informasi yang dihimpun, hujan deras terjadi sejak pukul 16.00. Warga yang rumahnya berada di . . .
-
"Total kerugian hasil perhitungan kami dan BNPB tak jauh berbeda. Kisaran angkanya di Rp 288 miliar," ujar Iman
-
Tadi siang hujannya memang lebat. Akibatnya terjadi banjir bandang di Jalan Cimasuk dengan ketinggian 1,5 meter
-
Air dari sungai juga meluap dan masuk ke rumah ketiganya