Berita Viral
Kisah Mantan Pegawai Bank Pilih Resign, Pindah ke Australia Banting Setir Kerja Jadi Tukang Sampah
Inilah kisah wanita mantan pegawai bank dulu kerja di ruangan ber-AC putuskan resign banting setir menjadi tukang sampah usai pindah ke Australia.
"Saya dulu bekerja di ruangan ber-AC dan selalu berbau harum," katanya.
Ia berpindah dari ruangan ber-AC ke pekerjaan yang lebih fisik dan menuntut tenaga.
Baca juga: Kisah Febby Eks Admin Judol di Kamboja "Resign" Bayar Rp23 Juta, Awalnya Ditawari Jadi Fotografer
Dalam salah satu videonya, ia memperlihatkan dirinya memilah sampah di malam hari.
Meski pekerjaan barunya tidak seprestisius pekerjaan lama, bukan berarti ia gagal.
Dalam unggahannya, ia menekankan bahwa tujuannya adalah untuk menabung lebih banyak dan membangun masa depan yang lebih baik.
"Sekarang yang penting adalah bisa menabung lebih banyak," katanya.
Reaksi warganet terhadap kisahnya pun beragam. Ada yang kagum dengan keberaniannya, sementara yang lain mempertanyakan apakah keputusan itu tepat.
"Ngapain kerja di AC kalau gajinya cuma UMR, kerja kerasnya percuma, gajinya gak naik-naik," kata @jsme1689.
"Roda kehidupan itu nyata, yang penting sehat terus biar bisa terus berkarya dan semangat," kata @dhanieka94.
(TribunStyle.com/Putri Asti)
Artikel ini telah tayang di TribunStyle.com dengan judul Viral Wanita Mantan Pegawai Bank Pilih Resign Lalu Pindah ke Australia Kerja Jadi Tukang Sampah
| Klarifikasi Cucun Syamsurijal Usai Pernyataannya Tak Butuh Ahli Gizi Viral dan Tuai Kontroversi |
|
|---|
| Istri Sah Bantah Tuduhan Helwa Bachmid Ngaku Ditelantarkan Habib Bahar, Bagikan Bukti Transferan |
|
|---|
| Sosok Cucun Syamsurijal Wakil Ketua DPR RI Viral Sebut Tidak Butuh Ahli Gizi di Program MBG |
|
|---|
| Viral, Guru Honorer Spill Slip Gaji Mengajar Rp66 Ribu Sebulan Cuma Cukup Buat Bensin Seminggu |
|
|---|
| Viral, Tampang Perampok di Bandar Lampung Dipuji Netizen Good Looking, Tapi Perbuatannya Ganas |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jabar/foto/bank/originals/Kisah-wanita-mantan-pegawai-bank-banting-setir-menjadi-tukang-sampah-setelah-pindah-ke-Australia.jpg)