Siap-siap Bandung Macet Akhir Pekan Ini 1-2 November 2025, Banyak Konser, Bazzar hingga Job Fair
Inilah daftar agenda akhir pekan ini, Sabtu (1/11/2025) dan Minggu (2/11/2025) yang berpotensi menimbulkan kemacetan di Kota Bandung.
Penulis: Salma Dinda Regina | Editor: Salma Dinda Regina
Acara ini juga dimeriahkan konser musik dengan bintang tamu mulai dari Nadin Amizah hingga Maliq & D'Essentials.
Pameran kebutuhan, ibu, bayi, dan anak ini digelar di Sudirman Grand Ballroom pada 31 Oktober 2025-2 November 2025.
Selain bazar, akan ada lomba-lomba menarik yang diselenggarakan.
5. Titian karier Terpadu ITB
Institut Teknologi Bandung (ITB) kembali menyelenggarakan ajang tahunan Titian Karier Terpadu (TKT) ITB 2025, pada 31 Oktober–1 November 2025.
Job fair ni terbuka untuk umum dan diselenggarakan di Aula Barat, Aula Timur, dan Gedung Campus Center Timur, ITB Kampus Ganesha.
Baca juga: Tanda Bansos November 2025 Cair, 7 Bantuan Disalurkan Termasuk PKH Lansia Rp600 Ribu & Beras-Minyak
6. Runner Goes To Zumba
Acara zumba dan lari ini diselenggarakan di Teras Merdeka, Bandung Indah Plaza pada Sabtu (1/11/2025) pukul 09.00-12.00 WIB.
Festival Tring digelar di Atrium Trans Studio Mall Bandung pada 31 Oktober 2025-1 November 2025.
Acara ini juga akan dimeriahkan oleh sejumlah bintang tamu, mulai dari T-Five hingga Geisha.
8. Doomsday Open Air Festival 2025
Konser musik ini akan digelar di Lapangan Pusdikku yang berlokasi di Jalan Sindang Sirna, No.6 Gegerkalong, Kota Bandung pada Minggu (2/11/2025).
Bintang tamu yang akan memeriahkan konser musik ini adalah Jasad, Burgerkill, The Sigit, Komunal dan lainnya.
agenda akhir pekan
Bandung X Beauty
Indonesia Hijabfest
Bandung Fair 2025
Indo Kids Festival
Titian Karier Terpadu ITB
Festival Tring
Braga Free Vehicle
Kota Bandung
kemacetan
Konser Musik
| Soroti Pemeriksaan Wawali Bandung Erwin oleh Kejari, Dedi Mulyadi: Kita Tunggu Hasilnya |
|
|---|
| Wargi Gegerkalong Bandung Diminta Waspada, Rawan Longsor karena Cuaca Ekstrem |
|
|---|
| Farhan Tanggapi Dugaan Jual Beli Jabatan di Pemkot Bandung, Ungkap Lakukan Ini saat Lantik Pejabat |
|
|---|
| Bandung X Beauty 2025, Ajang Kumpul Pecinta Kecantikan dan Komunitas Kreatif |
|
|---|
| Prof Nandang Sebut Penyelidikan Kasus Dugaan Penyalahgunaan Wewenang di Pemkot Bandung Relatif Cepat |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jabar/foto/bank/originals/20251011_GANI_Macet_Jalan_Djunjunan_05.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.