Virus Corona di Jabar
Tanggulangi Covid-19, Yayasan dan Perusahaan di Jabar Patungan Alat Rapid Test dan APD
Gubernur Jabar Ridwan Kamil menerima bantuan 50 ribu alat Rapid Diagnostic Test (RDT) serta ribuan alat kesehatan dari berbagai perusahaan dan yayasan
Penulis: Muhamad Syarif Abdussalam | Editor: Dedy Herdiana
istimewa
Gubernur Jabar Ridwan Kamil menerima bantuan peralatan kesehatan dari perusahaan, yayasan, dan perorangan, di Gedung Pakuan, Kota Bandung, Rabu (8/4/2020).
Di situlah ventilator, hazmat, masker, pelindung wajah, dan peralatan penunjang APD lainnya dibutuhkan bagi para tenaga medis sebagai garda terdepan. Meski begitu, Kang Emil mengingatkan bahwa semua itu bisa diminimalisir jika masyarakat disiplin melakukan benteng pertahanan pertama.
"Bila masyarakat disiplin melakukan benteng pertahanan pertama yaitu pencegahan, harusnya akhir Juni 2020 kita bisa hidup lebih baik. Tapi kalau tidak disiplin mungkin pandemi bisa sampai akhir tahun," ujarnya. (Sam)
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jabar/foto/bank/originals/ridwan-kamil-terima-bantuan-kesehatan-dari-perusahaan-yayasan-dan-perorangan.jpg)