Banjir Kepung Jakarta
Begini Isi Sejumlah Media Internasional yang Memberitakan Banjir Melanda Jakarta 2020
Media internasional ramai beritakan dengan judul Banjir Jakarta atau Jakarta floods dan jadi topik hangat, diberitakan sejumlah media internasional
TRIBUNJABAR.ID - Media internasional ramai memberitakan dengan judul Banjir Jakarta atau Jakarta floods dan menjadi topik hangat, yang diberitakan sejumlah media internasional.
Hujan deras yang terjadi sejak Selasa malam (31/12/2019) di wilayah Jabodetabek membuat banjir terjadi di ratusan titik.
Peristiwa ini tak hanya menjadi perhatian di level nasional, tetapi juga diberitakan media internasional.
• Bukan Cuma di Jakarta, Ini 5 Banjir Bandang Paling Mematikan dalam Sejarah, Renggut Nyawa & Berwabah
• BPBD Ciamis Kirim 6 Relawan ke Lokasi Banjir Jabodetabek
Tiga di antaranya, seperti yang dikutip Tribun Jabar dari Kompas.com, adalah, South China Morning Post, CNN, dan The Guardian.
Bagaimana ketiga media ini memberitakan banjir Jakarta 2020?
South China Morning Post

Pada Kamis (2/1/2020), SCMP memberitakan bahwa Bandara Halim Perdanakusuma tidak bisa dioperasikan dan ribuan orang harus mengungsi.
Hingga Kamis (2/1/2020), dilaporkan jumlah korban yang meninggal karena banjir mencapai 29 orang.
Para korban yang meninggal disebabkan karena tenggelam, hypothermia dan terkena longsor.
Serta ada anak laki-laki berusia 16 tahun meninggal karena tersengat listrik.
• Petugas Puskesmas Pakai Perahu Keliling Datangi Korban Banjir di Bekasi
• UPDATE Dampak Banjir di Jakarta, Jabar, dan Banten dari BNPB: Korban Meninggal hingga Titik Banjir
UPDATE KORBAN Banjir Jakarta, Korban Meninggal Bertambah Menjadi 67 Orang dan Satu Hilang |
![]() |
---|
Aliansi Mahasiswa Majalengka Galang Dana untuk Bantu Korban Banjir di Jabodetabek |
![]() |
---|
Bocah Hanyut Saat Main Dalam Banjir di Bekasi Akhirnya Ditemukan Tewas di Lokasi Sejauh 2 Kilometer |
![]() |
---|
BPBD Ciamis Kirim 6 Relawan ke Lokasi Banjir Jabodetabek |
![]() |
---|
Selain Kebanjiran, Rumah Roy Marten Juga Kemasukan 7 Ular, Bahkan Ada yang Masuk Kamar Anaknya |
![]() |
---|