TOPIK
Kenaikan Harga BBM
-
Sampai dengan saat ini, baik pemerintah maupun Pertamina sesuai dengan kewenangannya tidak melakukan perubahan harga Solar bersubsidi maupun premium.
-
Ketua Kebijakan Publik Pengurus Pusat KAMMI menilai DPR harus menunjukkan perannya sebagai wakil rakyat untuk bertanya kepada Presiden.
-
situasi di Kota Bogor kondusif, karena sudah dilakukan penyesuaian dengan menaikkan tarif angkot secara resmi terhitung 18 November 2014.
-
"Kenaikan BBM dikhawatirkan akan menurunkan daya beli dan bisa berakibat pada inflasi."
-
KENAIKAN harga Bahan Bakar Minyak (BBM) mendapat tanggapan positif meski disatu sisi ada kekhawatiran bagi pelaku usaha dan industri.
-
Ketua DPD Organda Jawa Barat, Dede T Widarsih menyatakan, seluruh pengusaha angkutan umum di wilayah Jawa Barat diminta mogok besok
-
Di Malaysia, harga bensin RON 95 dan solar diesel saat ini masing-masing sebesar 2,30 ringgit (sekitar Rp 8.400) dan 2,20 ringgit (Rp 8.100/liter
-
PADAHAL, angkot-angkot tersebut belum diisi bensin sejak siang tadi.
-
PENUMPANG angkutan umum siap-siap mengeluarkan ongkos lebih mulai Selasa (18/11/2014).
-
SEJAK pengumuman kenaikan harga, warga berbondong-bondong menuju SPBU.
-
PATROLI dilakukan oleh satu unit kecil lengkap (UKL) yang beranggotakan enam sampai 10 personil.
-
BEBERAPA warga Kota Bandung menanggapi kenaikan BBM dengan beragam.
-
DALAM hitungan menit kendaraan sudah mengekor di SPBU hingga menyebabkan kemacetan.
-
"Saya sudah 30 menit disini. Tadi pas dengar ada kenaikan langsung ke sini. Soalnya besok sudah naik jadi Rp 8500."
-
SEJUMLAH personil kepolisian disiagakan di setiap Stasiun Pengisian Bahan bakar Umum (SPBU) yang ada di Kota Bandung.
-
SEJUMLAH SPBU di Kota Bandung Senin (17/11/2014) malam mulai padat dikunjungi para pengguna kendaraan roda empat dan dua, jelang kenaikan harga BBM.
-
HAMPIR semua status Blackberry warga Kabupaten Cianjur menanggapi kenaikan bahan bakar minyak (BBM) yang diumumkan pemerintah Joko Widodo dan Jusuf Ka
-
HARGA bensin premium dari Rp Rp 6500 per liter menajdi 8500 per liter dan harga solar dari Rp 5500 per liter jadi Rp 7500 per liter.
-
SEJUMLAH Stasiun Pengisian Bahan bakar Umum (SPBU) yang ada di Kota Bandung dan Cimahi nampak lengang.
-
AKSI dipusatkan di Gedung DPRD Kabupaten Cirebon di Sumber.
-
AKSI tersebut dilakukan terkait kekerasan yang dilakukan polisi terhadap jurnalis di Makasar.
-
PULUHAN mahasiswa ini menolak kenaikan harga bahan bakar minyak (BBM) yang akan dilakukan pemerintah Joko Widodo dan Jusuf Kala.
-
ANTREAN kendaraan mengular hingga kurang-lebih 3 kilometer. Akibatnya, petugas kepolisian terpaksa memutar kendaraan ke jalur alternatif agar kemaceta
-
MASYARAKAT pun berharap pemerintah setempat segera memberi solusi atas kenaikan harga-harga tersebut.
-
PEMKAB Cirebon tidak ingin dampak kenaikan harga BBM terlalu memberatkan beban masyarakat.
© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved