TAG
tingkat keterisian tempat tidur
-
Diketahui, penularan dari varian Omicron ini lebih cepat, namun kasus kesakitan maupun kematian akibat varian ini rendah.
Sabtu, 5 Februari 2022
-
Untuk mengantisipasi lonjakan pasien, Rumah Susun (Rusun) Daan Mogot, Jakarta Barat disiapkan menjadi cadangan tempat isolasi mandiri (isoman)
Kamis, 3 Februari 2022
-
Selain kasus harian, Bed Occupancy Rate (BOR) atau tingkat keterisian tempat tidur bagi pasien positif Covid-19 juga sudah rendah.
Senin, 23 Agustus 2021
-
Di DKI Jakarta BOR yang sempat menembus angka 90 persen, kini turun drastis di bawah 30 persen, tepatnya di kisaran 29,4 persen.
Senin, 16 Agustus 2021
-
Juru Bicara Satgas Penanganan Covid-19 Wiku Adisasmito mengatakan bahwa penentuan level PPKM dilakukan berdasarkan assessment mingguan
Sabtu, 7 Agustus 2021
-
dr Darmawan mengatakan, stok oksigen untuk pasien covid-19 di masa PPKM level 3 di Cianjur dalam kondisi yang aman.
Kamis, 5 Agustus 2021
-
Peningkatan kasus COVID-19 dalam beberapa minggu terakhir membuat keterisian tempat tidur rumah sakit di berbagai daerah melonjak.
Jumat, 25 Juni 2021
-
Pemprov Jabar meminta DPD Pengurus Alumni Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia ( PA GMNI ) Jabar menunda kongres
Kamis, 17 Juni 2021
-
Ahli kesehatan masyarakat Universitas Padjajaran Dr Irvan Afriandi meminta warga g tidak panik dengan tingkat BOR di Kota Bandung mendekati 80 persen
Kamis, 10 Juni 2021
-
Juru Bicara Satgas Covid-19 Wiku Adisasmito mengatakan, kasus Covid-19 di sembilan kabupaten/kota kini dalam situasi yang mengkhawatirkan.
Kamis, 10 Juni 2021
-
Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil menyatakan Jabar siaga satu covid dalam memerangi penyebaran virus Covid-19.
Senin, 31 Mei 2021
-
Gubernur Ridwan Kamil meminta kepala daerah bersama forkopimda dua derah tersebut bekerja keras dalam satu minggu ini untuk menurunkan kasus COVID-19.
Sabtu, 8 Mei 2021
-
Kabar gembira, tingkat keterisian tempat tidur ruang isolasi Covic-19 di 308 rumah sakit (RS) di Jabar mengalami penurunan.
Selasa, 16 Februari 2021