Jadwal Lengkap SNPMB 2025 Resmi Diumumkan Kemendikti Saintek, Cek Tanggal Penting SNBP dan SNBT
Inilah jadwal pendaftaran Seleksi Nasional Penerimaan Mahasiswa Baru (SNPMB) 2025 yang sudah diumumkan secara resmi
Penulis: Salma Dinda Regina | Editor: Salma Dinda Regina
TRIBUNJABAR.ID - Inilah jadwal pendaftaran Seleksi Nasional Penerimaan Mahasiswa Baru (SNPMB) 2025 yang sudah diumumkan secara resmi oleh tim SNPMB Kementerian Pendidikan Tinggi Sains dan Teknologi (Kemendikti Saintek).
Terdapat tiga jalur SNPMB yang telah diumumkan, yaitu SNBP, SNBT, dan Jalur Mandiri.
Untuk Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP) rangkaiannya akan dimulai pada akhir desember, diawali dengan pengumuman kuota sekolah.
Kemudian, untuk Seleksi Nasional Berdasarkan Tes dimulai Januari 2025, diawali dengan registrasi akun siswa.
Khusus jalur mandiri rangkaian dan jadwalnya sesuai kebijakan masing-masing PTN.
Pelaksana Tugas (Plt) Sekretaris Jenderal Kementerian Pendidikan Tinggi, Sains, dan Teknologi (Kemendiktisaintek), Prof Togar mengatakan, sudah ada kuota dan jadwal bagi semua jalur.
Baca juga: 5 Rekomendasi Wisata di Lembang Bandung, Cocok untuk Liburan Nataru 2024/2025 Bareng Keluarga
SNBP dan SNBT sudah siap diselenggarakan pada awal tahun 2025.
Sementara untuk kuota mahasiswa baru PTN, akan berbeda antara PTN BH, PTN BLU, dan PTN Satker.
"Untuk jalur SNBP, kuota yang disediakan minimal 20 persen bagi PTN BH, PTN BLU, PTN Satker. Kemudian kuota SNBT minimal 40 persen bagi PTN BLU, PTN Satker. Lalu PTN BH yaitu 30 persen," Kata Prof Togar, saat Konferensi Pers Peluncuran SNPMB 2025, dari tayangan Youtube SNPMB BPPP pada Rabu, (11/12/2024).
Sedangkan kuota jalur mandiri, bagi maksimal 30 persen, kuota PTN BH maksimal 50 persen.
Jadwal SNBP dan SNBT 2025
Jadwal SNBP 2025
1. Pengumpulan kuota sekolah: 28 Desember 2024
2. Masa sanggah kuota sekolah: 28 Desember 2024 - 17 Januari 2025 Baca juga: PMB PTKIN 2025 Terbagi 2 Jalur, Ini Jadwal Pendaftarannya
3.Registrasi akun SNPMB sekolah: 6 - 31 Januari 2025
Seleksi Nasional Penerimaan Mahasiswa Baru (SNPMB)
Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (SNBT)
Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP)
SNPMB 2025
SNBT 2025
SNBP 2025
tanggal penting
| Siswa Dapat Nilai Nol di TKA Masih Bisa Ikut SNBP 2026? Ini Penjelasan Kemendikdasmen |
|
|---|
| Rencana Perjalanan Haji 2026 Resmi Dirilis Kemenhaj, Gelombang 1 Berangkat 22 April |
|
|---|
| LINK dan Cara Daftar KIP Kuliah untuk SNBP 2026, Simak Syarat Ekonomi Pendaftar |
|
|---|
| Daftar Jurusan Sepi Peminat di Unpad, Siswa Kelas 12 SMA/SMK Cek untuk Referensi SNBP 2026 |
|
|---|
| Daftar Tanggal Merah Oktober 2025: Bulan Penuh Sejarah, tapi Adakah Hari Libur Nasional? |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jabar/foto/bank/originals/Jadwal-SNPMB-2025.jpg)