3 Tahun Berdiri, BSI Berhasil jadi Bank Modern dan Universal, Nasabah Non-Muslim Pun Tumbuh 

Bank Syariah Indonesia (BSI) berhasil menjadi bank modern dan universal, meskipun usianya baru tiga tahun.

Penulis: Kisdiantoro | Editor: Kisdiantoro
Tribunjabar.id/Kisdiantoro
CEO BSI Dr Hery Gunardi, dalam paparannya di acara BSI Communication Summit 2024, di Bali, Jumat (18/10/2024).  

Market share Arab Saudi sebesar 63 persen, Kuait 49 persen, Qatar 27 persen, UAE 24 persen, Malaysia 30 persen, dan Indonesia baru 7 persen.

"Penetrasi bank Syariah di Indonesia masih rendah, sehingga memliki peluang atau potensi pertumbuhannya," ujarnya.

Beragam upaya dilakukan agar BSI menjadi pilihan masyarakat sebagai mitra usaha, di antaranya melalui dukungan kepada UMKM di Indonesia.

Selama BSI berdiri, pembiayaan UMKM BSI mencapai Rp 47,7 triliun. BSI juga menghadirkan 4 UMKM Center dengan lebih daro 3.000 nasabah binaan. (Tribunjabar.id/Kisdiantoro)

Sumber: Tribun Jabar
Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved