"Pokoknya Jos" Kata SBY yang Menikmati Menu Daging Kepala Sapi Favorit Rumah Makan H Empud Sukabumi
Presiden ke-6 Susilo Bambang Yudhoyono safari politik ke Sukabumi mampir makan siang di Rumah Makan H Empud Jalan Lingkar Selatan, Cibeureum, Suka
Penulis: Dian Herdiansyah | Editor: Darajat Arianto
Cabang tersebut, di Jalan Jalur Lingkar Selatan, Kecamatan Cibeureum, Kota Sukabumi, yang siang tadi dikunjungi makan siang SBY dan rombongannya.
Daging Kepala Sapi jadi Menu Favorit
Rumah Makan H Empud memiliki makanan menu favorit, Agus Nadi mengatakan salah satu yang jadi sasaran penikmatnya adalah daging kepala sapi.
Selain itu, aneka pepes, soto, sop, empal gepuk, goreng oncom, perkedel hingga olahan daging sapi.
"Ternyata untuk best sellernya daging kepala sapi sama oncom goreng,” katanya.
Baca juga: 40 Hari Jelang Pemilu, SBY Safari Politik ke Sukabumi, Konsolidasi Tertutup dan Bertemu Tokoh
Daging kepala sapi disajikan dengan cara dimasak memakai bumbu kecap.
Dagingnya empuk, ukurannya besar dan bumbunya pun meresap.
Bahkan harganya harganya daging kepala sapi pun sangat terjangkau tidak begitu mahal.
"Kalau rasa yang menilai konsumen, kami menitikberatkan di harga yang terjangkau. Walaupun kita cari untung sedikit tapi itemnya banyak," ucap SBY.
Sering Dikunjungi Pejabat dan Tokoh
Selain SBY, yang pernah makan di rumah makan legendaris H. Empud, ternyata pernah ketua DPR RI Ketua PDIP Puan Maharani pernah singgah.
Termasuk artis. Bahkan pejabat di Sukabumi sendiri pun sering makan di tempat atau dengan cara memesan. (*)
Silakan baca artikel Tribunjabar.id lainnya di GoogleNews
| SBY, AHY, dan KDM Duduk Bareng saat Resmikan Kantor DPD Demokrat, Siap Kawal Program di Jabar | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|
| Hari Santri Nasional 2025: PCNU Kota Sukabumi Tegaskan Ponpes dan Santri Bukan Bentuk Feodalisme | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|
| Kasus Plester di Tahu Goreng Menu MBG di Sukabumi, Keluarga Siswa Antarkan Bukti ke Dapur MBG | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|
| Viral Tahu Goreng Isi Plester di Menu MBG di Sukabumi, Nyaris Ditelan Siswa | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|
| Pemkot Sukabumi Tak Akan Cari Pengganti PNS yang Pensiun demi Efisiensi, Tiap Tahun Ada 200an Orang | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jabar/foto/bank/originals/Rumah-Makan-H-Empud-yang-legendaris.jpg)
                
												      	
												      	
												      	
												      	
												      	
				
			
											
											
											
											
											
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.