Tips dan Trik Kirim File Besar Lewat Aplikasi WhatsApp, Manfaatkan 3 Cara Berikut ini
WhatsApp memiliki batasan ukuran file yang dapat dikirim pengguna yaitu maksmial 64 MB. Ukuran lebih dari itu akan membuat file gagal kirim.
TRIBUNJABAR.ID - Hampir semua pengguna aplikasi WhatsApp sudah mengetahui bahwa Whatsapp tidak bisa mengirim file berukuran besar secara langsung melalui pesan kepada pihak lain.
Hal ini membuat para pengguna mengalami beberapa batasan ketika mengirim file berukuran besar.
Namun jangan khawatir karena ternyata ada tips mudah untuk mengirim file berukuran besar lewat WhatsApp.
Melansir KompasTekno, WhatsApp memiliki batasan ukuran file yang dapat dikirim pengguna yaitu tidak lebih dari 64 MB.
Ukuran yang terlalu besar akan membuat file gagal dikirim.
Sementara untuk video, pengguna akan diminta memotong durasi supaya ukurannya tak lebih dari 64 MB.
Tapi tenang, karena ada trik yang bisa digunakan untuk menyiasati hal ini.
Berikut cara mengirim file besar via WhatsApp seperti dikutip dari How to Geek berikut ini.
1. Cara pertama: Unggah file ke Google Drive kemudian kirim link lewat WhatsApp.
Caranya ikuti langkah-langkah berikut ini.
Buka Google Drive
Klik “New” untuk mengupload file yang ingin dikirim
Setelah file terupload, klik “Get link” pada file
Ubah menjadi “Anyone with the link”
Klik “Copy link”
Klik “Done”
Masuk ke WhatsApp dan tempelkan link ke obrolan, kemudian kirim
Selesai, kini file dengan ukuran besar dapat diakses dengan mudah.
Compress file
2. Cara kedua: Perkecil ukuran (compress) file terlebih dahulu.
Terdapat berbagai aplikasi maupun situs compress file yang bisa digunakan.
Contoh untuk memperkecil ukuran file video, dapat menggunakan Video Compressor Panda, dan untuk berbagai dokumen dapat mengunjungi situs seperti https://smallpdf.com/compress-pdf.
3. Kirim Melalui WhatsApp Web
| Waspada, Saldo M-Banking Terkuras Tiba-tiba! Begini Modus Baru Hacker Bobol Rekening Lewat WhatsApp |
|
|---|
| 30 Pantun Buat Ucapan Hari Santri 2025 Kreatif dan Jenaka, Bagikan di Grup WhatsApp dan Facebook |
|
|---|
| 40 Contoh Caption Ucapan Selamat Hari Santri 2025 Singkat tapi Penuh Makna, Bagikan di Media Sosial |
|
|---|
| Tragis Remaja di Bekasi Tewas Tergeletak di Jalan Alami Luka Tusuk, Berawal Saling Ejek di WhatsApp |
|
|---|
| Tak Seperti di Gedung Sate, Cimahi Buka Posko Aduan Masalah Sosial Lewat Lurah dan WA |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jabar/foto/bank/originals/Berikut-tips-dan-trik-berkirim-file-besar-lewat-aplikasi-WhatsApp.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.