Intip Tips Liburan Berkesan Saat Cuti Bersama
Tokopedia melalui Nuraini pun membagikan cara agar masyarakat bisa menikmati liburan cuti bersama
Penulis: Nappisah | Editor: Siti Fatimah
4. Manjakan Diri dengan Staycation di Hotel Berbintang
Bermalam di hotel bintang lima dan memanfaatkan berbagai fasilitasnya, seperti spa, makan malam romantis, hingga fasilitas olahraga premium, bisa memanjakan diri selama liburan singkat saat cuti bersama dan me-recharge energi.
6. Nikmati Keindahan Pantai Indonesia
Berlibur ke pulau yang eksotis bisa juga menjadi pilihan menarik untuk mengisi liburan cuti bersama.
Masyarakat yang memiliki anggaran lebih bisa menikmati pantai privat dengan menyewa resort yang ada di Kepulauan Seribu misalnya, atau melihat keindahan alam Labuan Bajo dan menyewa kapal pinisi untuk bermalam.
Baca Juga
| Bupati Dony Imbau Warga Sumedang Waspadai Dampak Cuaca Ekstrem |
|
|---|
| Bandung X Beauty 2025, Ajang Kumpul Pecinta Kecantikan dan Komunitas Kreatif |
|
|---|
| Intip Manfaat Aplikasi SIX yang Digagas Sekda Tuti Ruswati, Inovasi Pelayanan Investasi di Sumedang |
|
|---|
| Pertamina Patra Niaga Regional JBB & Hiswana Migas Gerak Cepat Salurkan Bantuan Banjir di Sukabumi |
|
|---|
| DPRD Kota Bandung Tunggu Pandangan Umum Fraksi Soal Raperda APBD Tahun 2026 |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jabar/foto/bank/originals/suasana-pantai-pangandaran-31-oktober.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.