Jadwal Sidang Isbat Penetapan 1 Syawal 1444 H,Kemenag Sebut Ada Potensi Perbedaan Waktu Lebaran 2023

Bulan Ramadhan 2023 memasuki hari ke-22. Artinya, hanya tinggal menghitung hari umat Muslim akan segera merayakan Hari Raya Idul Fitri 1444 H.

Tribun Jabar/Sidqi Al Ghifari
Ilustrasi - Bulan Ramadhan 2023 memasuki hari ke-22. Artinya, hanya tinggal menghitung hari umat Muslim akan segera merayakan Hari Raya Idul Fitri 1444 H. 

"Berdasarkan posisi hilal tersebut akan dimungkinkan terjadinya perbedaan dalam penetapan awal Syawal 1444 H karena pada hari itu hilal kemungkinan besar belum dapat dilihat," kata Adib, dikutip adri pemberitaan Kompas.com, Selasa (11/4/2023).

Kendati demikian, pihaknya meminta agar masyarakat tetap menunggu hasil sidang isbat yang akan digelar Kemenag.

Baca artikel Tribun Jabar lainnya di GoogleNews

Sumber: Kompas
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved