TOPIK
Pilkada Kabupaten Bandung
-
Dengan adanya sengketa tersebut, KPU belum mengetahui secara pasti kapan penetapan calon di Kabupaten Bandung digelar.
-
Saeful Bachri mengungkap kunci sukses bisa melewati Pemilihan Presiden (Pilpres), Pemilihan Legislatif (Pileg), hingga Pemilihan Kepala Daerah.
-
Berdasarkan pleno rekapitulasi KPU Kabupaten Bandung, pasangan Dadang-Ali meraih 1.046.344 suara.
-
Pasangan Dadang Supriatna-Ali Syakieb menjadi pemenang Pilkada Kabupaten Bandung 2024.
-
LSI Denny JA membeberkan tiga faktor paslon Dadang Supriatna-Ali Syakieb unggul pada Pilkada Kabupaten Bandung versi quick count.
-
Menurut Sahrul, data di Sirekap merupakan alat penggiringan opini kepada masyarakat, ihwal siapa yang akan menjadi pemenang di Pilkada Bandung
-
Calon Bupati Bandung, Sahrul Gunawan, unggul di Tempat Pemungutan Suara (TPS) 14 Madrasah Attaqwa, Desa Pamekaran,Soreang pada Pilkada Bandung.
-
Uniknya adalah kedua paslon ini mengklaim memenangkan quick count ini. Bahkan tim Dadang-Ali sudah mendeklarasikan kemenangannya.
-
Calon bupati Bandung nomor urut 2, Dadang Supriatna, berjanji akan bertemu dengan pasangan calon nomor urut 1, Sahrul Gunawan-Gun Gun Gunawan.
-
Dalam balutan baju hijau yang mencolok, Dadang hadir bersama istri dan kedua anaknya tepat pukul 07.30.
-
Kecamatan Dayeuhkolot dan Solokanjeruk di Kabupaten Bandung, rawan terdampak bencana banjir saat pencoblosan Pilkada 2024, Rabu (27/11/2024).
-
Calon bupati Bandung, Sahrul Gunawan, meminta doa orang tuanya di Bogor menjelang hari pencoblosan.
-
Debat terakhir akan diikuti oleh pasangan calon nomor urut 1 Sahrul Gunawan - Gun Gun Gunawan dan pasangan calon nomor urut 2, Dadang - Ali.
-
Bawaslu Kabupaten Bandung pastikan paslon calon Bupati dan Wakil Bupati Bandung, Sahrul Gunawan-Gun Gun Gunawan tidak melakukan dugaan pelanggaran.
-
Bawaslu Kabupaten Bandung bakal siap melakukan antisipasi adanya kecurangan dalam masa proses Pilkada 2024.
-
Masyarakat Kabupaten Bandung seringkali menghabiskan waktu dan uangnya untuk berbelanja di Kota Bandung.
-
KPU Kabupaten Bandung memastikan akan memblokir iklan judi online (judol) yang mencemari kolom komentar live streaming debat publik.
-
(KPU) Kabupaten Bandung memastikan debat pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Bandung kedua akan diselenggarakan pada 20 November 2024.
-
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Bandung membuat acara menarik untuk sosialisasi kepada pemilih pemula menjelang Pilkada 2024.
-
Bawaslu Kabupaten Bandung menemukan keterlibatan aparatur sipil negara (ASN) dan kepala desa (kades) dalam kampanye salah pasangan calon pada Pilkada.
-
Debat publik pertama pasangan calon (paslon) bupati dan wakil bupati Bandung pada Pilkada 2024 akan dilaksanakan besok, Rabu (30/10/2024).
-
KPU Kabupaten Bandung pastikan debat publik pertama pasangan calon (paslon) Bupati dan Wakil Bupati Bandung akan diselenggarakan dua hari lagi.
-
Jumlah logistik Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Bandung untuk menyelenggarakan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024, baru mencapai 35 persen.
-
Selama 1 bulan lebih lamanya, Relawan Bahaya Golkar dan Sahrul Gunawan pun berkoordinasi dengan instansi terkait untuk memulangkan Bu Oon.
-
KPU Kabupaten Bandung sudah melakukan sosialisasi secara menyeluruh tentang Pilkada 2024, baik di tingkat kecamatan maupun setiap desa.
-
Pasangan calon bupati dan wakil bupati Bandung, Dadang Supriatna-Ali Syakieb optimistis meraih kemenangan di Kecamatan Dayeuhkolot pada Pilkada 2024.
-
Pihak Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Bandung ternyata belum mendapat surat curi dari pejabat daerah yang terlibat kampanye.
-
Ace pun meminta para kader tegak lurus terhadap keputusan partai dan ikut mengawal pasangan Sahrul-Gungun.
-
Pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Bandung, Sahrul Gunawan dan Gun Gun Gunawan tampak tersenyum menyapa para pendukungnya sambal naik sisingaan.
-
Pengajuan cuti keduanya sudah disetujui oleh Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Barat, Bey Machmudin.