Profil Tol Getaci Gedebage-Tasikmalaya-Cilacap Hubungkan Jawa Barat dan Jawa Tengah
Berikut inilah profil Tol Getaci atau Tol Gedebage-Tasikmalaya-Cilacap, bisa memangkas waktu tempuh Bandung–Pangandaran menjadi 2 jam
Penulis: Hilda Rubiah | Editor: Hilda Rubiah
8. Gerbang Tol dan Simpang Susun Banjar
Bertempat di Kecamatan Pamarican. Gerbang tol ini terkoneksi dengan Jalan Raya Banjar-Pangandaran, tujuan Pamarican, Kota Banjar, dan sekitarnya.
9. Gerbang Tol Kalipucang dan Simpang Susun Patimuan
Berlokasi di Kecamatan Patimuan. Gerbang tol ini terhubung dengan Jalan Pancimas, Patimuan, Tujuan Patimuan, Kalipucang, dan sekitarnya.
10. Gerbang Tol dan Simpang Susun Cilacap
Bertempat di Kecamatan Jeruklegi. Gerbang tol ini terakses dengan Jalan Raya Cilacap, tujuan Wangon, Cilacap, Purwokerto, Kebumen, Purworejo, dan Yogyakarta.
Baca juga: Profil Kota Baru Parahyangan Bakal Bangun Jalan Lingkar Stasiun KC Padalarang-Kota Baru-Cipatat
Jarak Tempuh
Dengan keberadaan Tol Getaci tersebut akan memangkas waktu tempuh secara signifikan.
Jika biasanya Jakarta ke Pangandan melalui jalur Garut-Tasikmalaya 8-9 jam, melalui Tol Getaci bisa menempuh 4 jam.
Sedangkan dari Bandung ke Pangandaran melalui jalur Garut-Tasikmalaya biasanya 6-7 jam, melalui Tol Getaci bisa menempuh 2 jam.
Jarak tempuh melalui Tol Getaci tersebut jika kecepatan rata-rata 90 km/jam.
Progres Pembangunan dan Target Pembangunan Tol Getaci
Pelaksanaan protek Tol Getaci ini dibagi ke dalam beberapa tahap pembangunan, di antaranya:
-Penetapan lokasi (penlok):
Dokumen dan kajian lokasi sudah dilakukan untuk Seksi pertama (Gedebage–Garut Utara) dan mulai di Jawa Tengah
Tol Getaci
Tol Gedebage-Tasikmalaya-Cilacap
pembangunan
Jawa Barat
Pangandaran
Bandung
Proyek Strategis Nasional (PSN)
| Kemenkum Jabar Soroti Detail Raperwal Penyediaan Bahan Bakar Minyak |
|
|---|
| Kanwil Kemenkum Jabar Ikuti Evaluasi Laporan Keuangan Bersama Biro Keuangan |
|
|---|
| Kebakaran Hanguskan Gudang Gentong dan Keranjang di Babakan Ciparay Bandung |
|
|---|
| Mengenal Ragil, Guru Fisika yang Jadi Edukreator: Dekat dengan Gen Alpha, Bikin IPA Jadi Seru |
|
|---|
| Sosok Guru Tampar Siswa di Subang hingga Diamuk Orang Tua, Ungkap Pengakuan |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jabar/foto/bank/originals/Tol-Getaci-peta.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.