Anggota Polisi Tewas usai Pesta dengan 2 Wanita dan Atasannya, Ada Bekas Cekikan dan Tenggelam
Anggota polis itu ditemukan meninggal dunia di Villa Tekek Gili Trawangan, Lombok Utara, usai berpesta dengan atasannya
Tetapi terkait siapa yang melakukan ini kepada korban, Syarif enggan membeberkannya.
Baca juga: Operasi Dipimpin Kapolresta Cirebon, Polisi Amankan 8 Jukir Liar yang Bikin Resah di Trusmi
"Ini yang masih kami dalami, sampai hari ini kita belum dapatkan pengakuan," kata Syarif.
Karena tidak adanya pengakuan dari para tersangka, penyidik mendatangkan ahli poligraf dari Labfor Polda Bali.
Hasilnya semua yang disampaikan para tersangka sebagian besar bohong.
Penjelasan Ahli Forensik
Ahli Forensik dari Universitas Mataram dr Arfi Samsun mengungkapkan hasil autopsi.
Terdapat indikasi penganiayaan terhadap Nurhadi.
Ditemukan kondisi patah tulang lidah yang mengindikasikan 80 persen kematian korban karena dicekik.
Dekan Fakultas Kedokteran Universitas Mataram ini juga melakukan pemeriksaan penunjang seperti memeriksa paru-paru, tulang sumsum dan ginjal.
Hasilnya ditemukan air kolam yang masuk ke bagian tubuh ini.
"Saat korban berada di dalam air dia masih hidup dan meninggal karena tenggelam yang disebabkan karena pingsan," kata Arfi dalam konferensi pers, Jumat (4/7/2025).
"Jadi ada kekerasan pencekikan yang utama yang menyebabkan yang bersangkutan tidak sadar atau pingsan sehingga berada di dalam air."
Baca juga: Seminggu Kasus 3 Polisi Tewas saat Gerebek Judi Sabung Ayam, Banyak Saksi tapi Belum Ada Tersangka
"Tidak bisa dipisahkan pencekikan dan tenggelam sendiri-sendiri tetapi merupakan kejadian yang berkesinambungan atau berkaitan," jelasnya.
"Kami menemukan luka memar atau resapan darah di kepala bagian depan maupun kepala bagian belakang, kalau berdasarkan teori kepalanya yang bergerak membentur benda yang diam," imbuh Arfi.
Artikel ini telah tayang di TribunLombok.com
Dua Polisi Pelindas Affan Kompak Ngaku Jalankan Perintah, Eks Kabareskrim Heran: Perintah Siapa? |
![]() |
---|
Liburan di Gunung, Polisi Garut Malah Temukan Pendaki Hipotermia, Jadi Misi Penyelamatan |
![]() |
---|
Fakta-fakta Insiden Tabung Gas Meledak di Bogor, Anggota Polisi Jadi Korban, Kondisi Memilukan |
![]() |
---|
Kejam, Perwira Polri Siksa Istri di Mobil hingga Berdarah, Berawal Ketahuan Jalan Bareng Wanita Lain |
![]() |
---|
Sosok Bharatu CR, Eks Polisi yang Tipu Toko Helm di Cileunyi Bandung, Pernah Tipu Rp3,23 miliar |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.