Bus TMB Akan Tersingkirkan Ketika BRT Bandung Raya Beroperasi, Bagaimana Nasibnya?
BRT Bandung Raya ini pada beberapa bagian rutenya akan memiliki badan jalan sendiri, layaknya Bus Trans Jakarta.
Penulis: Hilman Kamaludin | Editor: Muhamad Syarif Abdussalam
10. Ledeng- Terminal Antapani
Terminal Antapani- Ledeng
11. Leuwipanjang-Tegalluar
Tegalluar - Leuwipanjang
12. Stasiun Hall- Tegalluar
Tegalluar - Stasiun Hall
13. Leuwipanjang-Soreang
Soreang - Leuwipajang
14. Leuwipanjang - Jatinangor
Jatinangor - Leuwipanjang
15. Baleendah - Leuwipanjang
Leuwipanjang-Baleendah
16. BEC- Baleendah
Baleendah - BEC
17. Sarijadi -Antapani
Antapani -Sarijadi
18. Lembang - Ledeng (Ext)
Ledeng (Ext) - Lembang
19. KBP - Stasiun Padalarang
Stasiun Padalarang-KBP
20. Baleendah- Banjaran (Ext
Banjaran (Ext)- Banjaran.
Proyek pembangunannya tersebut rencananya akan dimulai pada tahun 2025 dan ditargetkan rampung pada tahun 2027.
Plt Kepala Dinas Perhubungan Kota Bandung, Asep Kuswara mengatakan, TMB yang beroperasi saat ini nantinya akan beralih atau diganti oleh bus baru BRT yang berbasis Electric Vehicles (EV) alias bus listrik.
"Kalau (TMB) tetap beroperasi seperti sekarang, nanti kan berbenturan dengan BRT karena operasional BRT itu aglomerasi kabupaten/kota di Bandung Raya," ujarnya saat dihubungi, Minggu (9/2/2025).
Kuswara mengatakan pihaknya pun harus memikirkan dan mengkaji kembali terkait penggunaan bus TMB yang selama ini beroperasi di jalur yang terlewati BRT. Setelah diganti BRT, bus TMB pun tetap harus berguna agar keberadaannya tetap bermanfaat bagi masyarakat.
| Dua Depo BRT Kota Bandung Segera Dibangun, Ribuan PKL di Sepanjang Jalur Siap-siap Terdampak |
|
|---|
| Warga Bandung Raya dan Jabar Diimbau Waspada Potensi Hujan dan Dampaknya Sepekan Ke Depan |
|
|---|
| Bulog Pastikan Ketersediaan Beras di Bandung Cukup Sampai 6 Bulan Ke Depan |
|
|---|
| Driver Ojol di Bandung Raya Berharap Ada Perhatian Pemerintah soal Keamanan, Ikut Berkomitmen |
|
|---|
| SIMAK Prakiraan Cuaca Jabar Sepekan ke Depan, Perlu Sedia Payung dan Jas Hujan? |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jabar/foto/bank/originals/bus-trans-metro-bandung-tmb-melintas-di-jalan-asia-afrika_20170829_235526.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.