Cuaca Ekstrem, 7 Makanan Ini Bantu Usir Infeksi Virus dan Bakteri
Ada beberapa cara yang dapat digunakan untuk menghindari penyakit akibat infeksi virus dan bakteri, salah satunya melalui makanan.
TRIBUNJABAR.ID, BANDUNG - Pada saat cuaca ektrim seperti saat ini yakni panas terik kemudian bisa mendadak hujan lebat mengharuslan kita menjaga kondisi tubuh. Bila tidak, maka virus dan bakteri akan dengan mudah menyerang tubuh kita.
Kondisi tubuh yang tidak fit membuat infeski virus serta bakteri akan dengan mudah pula menyebar.
Agar infeksi virus dan bakteri tidak mudah menyerang maka sistem kekebalan tubuh perlu diperhatikan dan ditingkatkan.
Ada beragam cara salah satunya dengan mengkonsumsi makanan sehat atau makanan yang memiliki kandungan bisa melawan virus dan bakteri.
Dikutip dari laman resmi Kemenkes, apabila tidak diikuti dengan sistem kekebalan tubuh yang baik, bukan tidak mungkin Anda akan lebih mudah terserang penyakit flu, tonsilitis, bahkan bronkitis.
Dilansir dari Step to Health, ada beberapa cara yang dapat digunakan untuk menghindari penyakit akibat infeksi virus dan bakteri, salah satunya melalui makanan.
Nah, Berikut ini 7 rekomendasi makanan yang bisa digunakan untuk mengurang risiko terserang penyakit akibat infuksi virus dan bakteri.
Jahe
Bahan herbal ini dipercayai memiliki banyak manfaat, salah satunya untuk sistem imun.
Sifat antibakteri dan antibiotik pada jahe diyakini sangat bermanfaat untuk melindungi tubuh dari berbagai infeksi virus flu dan faringitis.
Yogurt
Tahukah? Yogurt banyak mengandung bakteri baik yang disebut probiotik. nah,
kandungan bakteri baik pada yogurt inilah yang memiliki manfaat untuk mengobati infeksi.
Manfaat bakteri baik akan otomatis terjadi apabila ada ketidakseimbangan antara bakteri baik dan yang berbahaya bagi tubuh.
Makanan Fermentasi
| Bandung Fair 2025 Ruang Promosi Efektif Bagi Sektor UMKM dan Jadi Bukti Kota Kreatif |
|
|---|
| Hati-hati, Tas Sekolah Terlalu Berat Bisa Sebabkan Skoliosis pada Anak |
|
|---|
| Besok KDM dan Menteri PKP Hadiri Medal Gapura Ekosistem Budaya Kasumedangan |
|
|---|
| Dukung Pertumbuhan Ekonomi dan Perkuat Layanan, Hana Bank Relokasi Kantor Cabang Bandung |
|
|---|
| Ayi Sahrul Hamzah Beri Pendidikan Demokrasi di SMK 6 Muhammadiyah Leuwiliang |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jabar/foto/bank/originals/Ilustrasi-virus-dan-bakteri.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.