Pemilu 2024

Hasil Real Count KPU Pilpres 2024 Terbaru, Suara Anies Baswedan-Muhaimin 75 Persen di Wilayah Ini

Simak hasil real count Komisi Pemilihan Umum (KPU) untuk Pilpres 2024 terbaru, Sabtu (2/3/2024) berikut ini.

Penulis: Rheina Sukmawati | Editor: Rheina Sukmawati
Istimewa
Tiga calon presiden (capres) Anies Baswedan, Prabowo Subianto, dan Ganjar Pranowo dalam Debat Capres kelima, Minggu (4/2/2024). 

Sementara, Prabowo-Gibran memperoleh 41,16 persen atau 2.303.728 suara.

Sedangkan, Ganjar-Mahfud memperoleh 17.18 persen atau 961.701 suara.

Selain itu, Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar juga unggul di Papua Pegunungan versi KawalPemilu.

Di Papua Pegunungan, Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar memperoleh 46,79 persen atau 757 suara.

Sementara, Prabowo-Gibran memperoleh 38,81 persen atau 628 suara.

Sedangkan, Ganjar-Mahfud mendapatkan 14,40 persen atau 233 suara.

Sebagai catatan, jumlah suara yang sejauh ini terkumpul dari masing-masing TPS pun berbeda antara KPU dan KawalPemilu pun berbeda.

Baik hasil perhitungan suara versi KPU maupun KawalPemilu bukan hasil resmi.

Publikasi Form Model C/D Hasil pada situs KPU bertujuan untuk memudahkan akses informasi publik.

Sementara, situs KawalPemilu dibuat untuk mencocokkan data dari TPS sampai tabulasi tingkat nasional dengan Form C.HASIL-PPWP yang bisa diunggah oleh siapapun.

Adapun, hasil Pemilu 2024 akan dilakukan secara berjenjang dalam rapat pleno terbuka oleh PPK, KPU Kabupaten/Kota, KPU Provinsi, dan KPU berdasarkan ketentuan perundang-undangan.

Baca berita Tribunjabar.id lainnya di Google News.

Sumber: Tribun Jabar
Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved