Adik Atta Halilintar Histeris Gembira dapat Hadiah di Hari Ulang Tahun, Ashanty-Anang Kirim Kue

Keakraban keluarga Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah terlihat di hari ulang tahun Saleha Halilintar.

Editor: Fidya Alifa Puspafirdausi
Instagram
Ashanty dna Anang Hermansyah kirim kue dan hadiah untuk adik Atta Halilintar 

"Best wishes dari bunda Ashanty dan Anang Hermansyah," ujar Fatimah melihat surat yang disertakan.

Adik Atta Halilintar, Fatimah Halilintar ulang tahun. (Instagram @genifaruk)
Adik Atta Halilintar, Fatimah Halilintar ulang tahun. (Instagram @genifaruk) ()

Seluruh keluarga ikut senang dengan kiriman kue tersebut.

"Makasih ya bunda, pipi," ujar Lenggogeni.

"Nggak sangka dari jauh ya," timpal ayah Atta, Anofial Asmid.

Tak hanya itu, Ashanty dan Anang juga mengirimkan kado.

Tampak Fatimah mendapatkan kado waist bag dari Gucci.

"Ini bunda dari jauh ya, dari Jakarta."

"Woww!" seru Fatimah senang dengan hadiah yang diberikan.

"Oh my godness," komentar Lenggogeni Faruk.

(TribunStyle.com/Yuliana)

Sumber: TribunStyle.com
Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved