Asian Games 2018
Revisi Maskot Asean Games 2018 Bakal Disayembarakan Tertutup, Ini Alasannya
BERKRAF dilibatkan untuk mengawal revisi....
"(Dengan begitu) publik bisa tahu dan kalau perlu mereka bisa vote," kata dia beberapa saat lalu.
Anggapan itu ditepis Triawan. Ia menggarisbawahi bahwa desain memiliki disiplin ilmu dan lembaga profesional.
Salah satu subsektor yang dibawahi Bekraf tersebut punya ahli-ahli yang memang masuk standar profesional berskala besar.
"Kalau sakit, kita tidak pergi ke jalan untuk cari orang yang bisa sembuhkan. Kita akan langsung ke dokter karena dia ahlinya" begitu analogi Triawan.
Untuk proses seleksi desain, Bekraf bakal menunjuk lima perusahaan profesional sebagai juri.
Adapun revisi maskot "Drawa" ditargetkan rampung dalam waktu tiga bulan.
Jika ada hambatan, Triawan mematok paling lambat Agustus 2016 masyarakat sudah diperkenalkan dengan maskot yang baru. (*)
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jabar/foto/bank/originals/triawan-munaf-kepala-badan-ekonomi-kreatif_20160108_165451.jpg)