TOPIK
Pendidikan Militer Siswa SMA di Jabar
-
Mereka diketahui sering bolos hingga terlibat tawuran, bahkan ada pula yang sampai berurusan dengan pihak kepolisian.
-
KPAI menekankan pentingnya perlindungan identitas anak dan penerapan pendidikan yang tetap ramah anak meski berada di lingkungan semi-militer.
-
Bupati Karawang Aep Syaepuloh telah meneken penguatan pendidikan karakter di sekolah, ketika sejumlah daerah di Jawa Barat mengirim siswa ke barak
-
Kunjungan ini bertujuan memastikan bahwa proses pembinaan di barak militer tetap menjunjung tinggi hak-hak anak.
-
Dedi Mulyadi yang melihat para siswa nakal 'betah' di barak militer jadi punya ide lain.
-
Selama durasi waktu tersebut para siswa akan mengikuti berbagai kegiatan yang telah dijadwalkan setiap harinya dari pagi hingga malam.
-
Subagja menilai, selain disiplin ala militer, olahraga keras seperti gulat, boxing, karate dan muay thai juga penting dalam membentuk karakter
-
Dari SMP hingga SMA, siswa-siswa yang sebelumnya dikenal sulit diatur kini berubah drastis setelah menjalani "efek kejut" dari barak militer.
-
Dedi Mulyadi berupaya mengubah wajah generasi muda yang dulunya sulit diatur menjadi pribadi disiplin dan penuh semangat.
-
fisik mereka diuji dengan olahraga pagi, sebelum menerima pelajaran tentang wawasan kebangsaan dan cinta tanah air.
-
Anggaran untuk menerapkan program pendidikan bagi siswa bermasalah tersebut untuk sementara ini ditanggung oleh dirinya dan bupati.
-
Suasana tak biasa menyelimuti Resimen Artileri Medan 1 Sthira Yudha, Batalyon Armed 9, yang terletak di Jalan Raya Sadang-Subang, Desa Ciwangi.
-
Bupati Purwakarta, Saepul Bahri Binzein, menyampaikan, program ini merupakan respons cepat terhadap fenomena kenakalan remaja yang mengkhawatirkaN.
-
Mereka akan menjalani pendidikan berkarakter, program yang digagas Dedi Mulyadi untuk membina siswa-siswa yang dianggap "sulit diatur"
-
Dedi Mulyadi menjelaskan bahwa uji coba pendidikan militer ini akan dilakukan di beberapa sekolah yang telah ditetapkan sebagai pilot project.
-
Dalam pendidikan militer ini akan melibatkan TNI dan Polri, serta disiapkan sekitar 30 hingga 40 barak khusus untuk pelaksanaan program ini