TOPIK
Karyawan Koperasi Dibacok OB Meninggal
-
Kronologi Lengkap Penganiayaan Karyawan Koperasi Cirebon: Seorang Meninggal, Tersangka Diamankan
RS turun ke lantai 1 untuk melarikan diri, tapi ia dikepung oleh karyawan lain, berinisial HAD dan CIN, yang juga menjadi korban.
-
BREAKING NEWS: Korban Percobaan Pembunuhan Office Boy di Kantor Koperasi Cirebon Meninggal Dunia
Korban yang meninggal dunia di RSUD Arjawinangun, Cirebon, adalah seorang wanita berinisial J. Korban J mengalami luka bacok di bagian tangan oleh RS.