TOPIK
Bocah Terbungkus Karung di Bekasi
-
Diketahui saat rumah Didik Setiawan digeledah, ditemukan sejumlah foto anak-anak kecil.
-
Didik Setiawan memasukkan jenazah GH dengan cara mengereknya menggunakan tali.
-
Di dalam rumah, ditemukan juga benda-benda seperti sesajen, kendi, keris di satu meja yang tersusun rapi dalam kamar.
-
Didik Setiawan, pemilik rumah diduga kuat pembunuh bocah berinisial GH tersebut.
-
Diduga, kematian korban berhubungan dengan praktik perdukungan yang dilakukan tetangganya.
-
Kendi dan sesajen ini ditemukan di dekat lubang pompa air tempat Didik menyimpan jasad dalam karung.
-
Inilah sosok Didi, terduga pelaku pembunuhan terhadap bocah 9 tahun di Bantargebang, Bekasi. Didi diduga seorang dukun.
-
GH, bocah perempuan itu diketahui ditemukan tewas dalam karung setelah 2 hari dilaporkan hilang oleh keluarganya.
-
Pada saat sedang bermain, saksi warga sekitar juga mengetahui keberadaan pelaku yang memantau korban sedang bermain.
-
Gadis belia berusia sembilan tahun sempat dikabarkan hilang sejak Jumat (31/5/2024) siang.