Daftar Lengkap Pemenang AMI Awards 2025, Prince Poetiray Borong Piala

Inilah daftar pemenang AMI Awards 2025 yang malam puncaknya telah digelar pada Rabu (19/11/2025).

Penulis: Rheina Sukmawati | Editor: Rheina Sukmawati
Dok. AMI Awards
AMI AWARDS - Malam puncak Anugerah Musik Indonesia (AMI) Awards 2025 telah digelar pada Rabu (19/11/2025). 

20. Artis Solo Pria Dangdut Terbaik
Pemenang: King Nassar - SAMIRA
Nominasi:
• Caca Handika - Sepuluh Jari
• Hari Putra - Zapin Hati Melayang
• Rahm - Terlalu Cemburuan
• Zainul Basyar - Gejala Asmara

21. Artis Solo Dangdut Alternatif Terbaik
Pemenang: Gusti Irwan Wibowo - Diculik Cinta
Nominasi:
• Elvy Sukaesih - Cahaya
• Erie Suzan - Mutiara Retak
• Iis Dahlia - Cinta Palsu
• Rara - Relakan Aku

22. Duo/Grup/Kolaborasi Dangdut Terbaik
Pemenang: Zainul Basyar, Bulan Madhani - Berlayar Cinta
Nominasi:
• Gusti Irwan Wibowo, Bunga Nafisa - Icik Icik Bum Bum
• Ikke Nurjanah, Bonie - Tasbih
• Janna, Rahm - Pemenang Cintaku
• Wika Salim, Danang - Memandangmu

23. Artis/Solo/Grup/Kolaborasi Dangdut Elektro Terbaik
Pemenang: Rombongan Bodonk Koplo, Ncum - Calon Mantu Idaman
Nominasi:
• Azmy Z - Sasak Rajamandala
• Bella Nova - Cinta 24 Jam
• Ecko Show, Della Monica, DJ Desa - Bawa Santai
• Mikkyzia, F4dli - Aku Bilang Jangan
• Siti Badriah - Aku Butuh Perawatan

24. Pencipta Lagu Dangdut Terbaik
Pemenang: Arya Bhima - Menuntun Rindu
Nominasi:
• Adibal Sahrul - Berlayar Cinta
• Hendro Saky - Kau
• Lesti, Rizky Billar - Dilema
• Nanang Suwito - Melepasmu

25. Penata Musik Dangdut Terbaik
Pemenang: Ricky Flo - Menuntun Rindu
Nominasi:
• Hendro Saky - Melepasmu
• Prie Keyboard - Mutiara Retak
• Yusup Tojiri - Dilema
• Yusup Tojiri - Gejala Asmara

Anak-anak

26. Artis Solo Anak-anak Terbaik
Pemenang: Gempi - Ajaib
Nominasi:
• Aisyah Mamo Agil - Balon Terbang
• Iren Glory - Terima Kasih Guruku (Guruku Tersayang)
• Leika Garudita - Sahabat
• Mazaya Amania - Kambing Mbe Embe

27. Duo/Grup/Kolaborasi Anak-anak Terbaik
Pemenang: Prince Poetiray, Quinn Salman - Selalu Ada Di Nadimu
Nominasi:
• Farel Prayoga, Vania Latifa - Satu Mimpi
• Kidos Band - Jadi Yang Terbaik
• RAN, Barakha, Khayla Khay, Velyn Elsa - Macet Lagi (Si Komo Naik MRT)
• Rayyanza & Mama Gigi - Sholat Wajib ada Lima
• Sekawan - Kerukunan Indonesia

28. Pencipta Lagu Anak-anak Terbaik
Pemenang: Anindyo Baskoro, Arya Aditya Ramadhya, Ilma Ibrahim Isa - Selalu Ada Di Nadimu
Nominasi:
• Ifa Fachir, Simhala Avadana - Dengar Hatimu
• Patrick Effendy, Shandy Maulana, Alexandra Jessica, Zweitson, Fiki Aulia - Besties
• Widi Mulia, Gerald Situmorang - Dengar Dulu
• Yura Yunita, Donne Maula - Ajaib

29. Penata Musik Lagu Anak-anak Terbaik
Pemenang: Andi Rianto - Terima Kasih Guruku (Guruku Tersayang)
Nominasi:
• Achie Hardjakusumah, Arsha Composer - Ada
• Alvin Witarsa, RAN - Dengar Hatimu
• Ifa Fachir - Dengar Hatimu
• Laleilmanino - Selalu Ada Di Nadimu

Alternatif

30. Artis Solo Alternatif Terbaik
Pemenang: Hindia - Everything U Are
Nominasi:
• Feby Putri - Semoga Ada Waktu Luang
• Oslo Ibrahim - Fuck You
• Pamungkas - Riddle of The Night
• Shakira Jasmine - Selalu Kalah

31. Duo/Grup/Kolaborasi Alternatif Terbaik
Pemenang: Dipha Barus, Kunto Aji, The Adams - Rima Raga
Nominasi:
• Ali - Blue Lotus
• Efek Rumah Kaca - Tiada Tuhan Selain Pemilik Kapital
• Nidji - Mutant Love
• Reality Club - Quick! Love!
• The Panturas, Doel Sumbang - Jimat

32. Album Alternatif Terbaik
Pemenang: Doves, 25 on Blank Canvas - Hindia
Nominasi:
• Galura Tropikalia - The Panturas
• Hitam Putih - Feby Putri
• Patterns - Ali
• Telisik (lagi) - Danilla

Sumber: Tribun Jabar
Halaman 3/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved