Berita Viral

Sosok Yusuf, Ayah yang Tinggal di Kolong Jembatan Bersama Bayinya, Rela Tak Makan Demi Beli Susu

Kisah pilu seorang ayah bernama Akhmad Yusuf Afandi (32) tinggal di kolong jembatan bersama anaknya, Zafa yang berusia 11 bulan.

(Dok. Pemkab Sidoarjo)
TINGGAL DI KOLONG JEMBATAN - Yusuf dan Zaf yang viral hidup di kolong jembatan Sidoarjo telah dievakuasi dan dikembalikan ke daerah asal, Mojokerto, Jumat (30/5/2025). 

Meski tidak lama mengenyam pendidikan formal, Yusuf memiliki keahlian di bidang otomotif. 

“Dia katanya bisa otak-otik mesin,” ucap Yudi. 

Baca juga: Longsor Gunung Kuda Cirebon: Tangis Aam dan Anak Kecil yang Ditinggalkan Sang Ayah

Sehingga, Dinsos Jombang memfasilitasi Yusuf dengan menyediakan pekerjaan di bidang otomotif. 

“Tadi sudah diterima Dinsos Jombang untuk tindak lanjutnya,” kata dia. 

Baca berita Tribun Jabar lainnya di GoogleNews.

Sumber: Tribun Jabar
Halaman 3 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved