Petani Compreng Subang Sumringah Hasil Panen Capai 10 Ton Per Hektare di Tengah Kemarau
Program Makmur adalah pupuk komersial yang sudah teruji mampu meningkatkan produktivitas pertanian
Penulis: Ahya Nurdin | Editor: Muhamad Syarif Abdussalam
Untuk membantu petani, kata Dastari, tim Makmur memberikan pendampingan kepada para petani, program Makmur di Subang.
“Temen-teman agronomis program Makmur telah banyak membantu petani melakukan pemupukan berimbang dengan kadar yang tepat, tidak berlebihan, tidak mubazir dan hasilnya pun jadi optimal,” ujarnya
Sementara itu Kepala Pimpinan Bulog Jabar, Saldi Ardryn memastikan Bulog siap menyerap gabah dan beras petani termasuk petani program makmur.
"Kami Bulog Jabar telah menyerap beras petani Subang beras 25 ribu ton," katanya
Sementara untuk di Compreng sendiri dari petani Makmur, Bulog juga telah menyerap ribuan ton gabah kering petani.
"Untuk gabah di Kecamatan Compreng sudah kita serap sebanyak 7.200 ton, " ucapnya
"Total untuk Jabar sudah 190.000 ton beras yang kita serap dan beras komersil mencapai 250rb ton, penyerapan beras untuk Jabar oleh Bulog ini tertinggi di Indonesia," imbuhnya.
Subang Tunjukkan Keseriusan Lewat Respons Kedua, Kemenkum Jabar Optimis Target Posbakum Tercapai |
![]() |
---|
1.038 Lansia Subang Rasakan Manfaat “Nyaah Ka Indung”, Inisiatif Dedi Mulyadi Ringankan Beban Lansia |
![]() |
---|
Tawuran Berdarah di Pantura Subang, Barawal Saling Tantang di Medsos, Satu Remaja Tewas |
![]() |
---|
Setahun Lebih Rusak, Jalan Provinsi Penghubung Subang-Pamanukan Berlubang: Tergenang Setiap Hujan |
![]() |
---|
Wisuda ke-IX Politeknik Negeri Subang: Komitmen Cetak Tenaga Terampil Siap Bersaing di Dunia Kerja |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.