Berita Viral
Viral, Kisah Pilu Ibu Cari Anaknya yang 31 Tahun Hilang, Hatinya Hancur saat Tahu Sudah Meninggal
Kisah seorang ibu mencari anaknya yang minggat selama 31 tahun, viral di media sosial.
Penulis: Salma Dinda Regina | Editor: Salma Dinda Regina
TRIBUNJABAR.ID - Kisah seorang ibu mencari anaknya yang minggat selama 31 tahun, viral di media sosial.
Dulunya anak ibu tersebut pergi dari rumah tanpa pamit.
Diketahui, keluarga ibu itu berasal dari Purworejo, Jawa Tengah.
Baca juga: Kisah Awin Terpisah 18 Tahun dengan Sang Kakak, Tangisnya Pecah saat Bertemu Lagi, Videonya Viral
Kisah memilukan ini dibagikan oleh akun TikTok @maqiloo.
Pemilik akun TikTok itu ternyata adik dari Usmiyati, anak yang hilang selam 31 tahun.
Ia pun menceritakan awal mula sang kakak menghilang.
"Ini adalah kakakku namanya Usmiyati/Siti Wasilah. Lahir di Purworejo pergi dari rumah sekitar tahun 1993 tanpa pamit.
Terakhir ada kabar di bontang kaltim. Mbak pulang ibumu kangen," tulisnya pada caption.
Ia pun meminta bantuan warganet untuk menemukan kakaknya tersebut.
Unggahan itu pun viral hingga menuai beragam komentar dari warganet.
Ada seorang warganet yang mencocokkan nama tersebut dengan orang yang ia kenal.
"Maaf itu namanya ibu Siti ya. Ada tahi lalatnya di bibir. Kalau nggak salah saya kenal sama ibu itu tapi bukan di kota Bontang. Tapi di Kota Balikpapan," ujar netizen tersebut.
Warganet lain pun ada juga yang membuat informasi terkait wanita tersebut.
Hingga akhirnya, ia dan ibunya pun dapat menemukan lokasi di mana sang kakak berada.
Usmiyati ternyata benar berada di Balikpapan.
| Kisah Pilu Randika Pria yang Pernah Viral Ingin Dipenjara Tewas di Cilacap, Berikut Fakta-faktanya |
|
|---|
| Kisah Perjuangan Murid Kampung Citamiang Garut Sekolah Jalan Kaki 2 Jam Berangkat Subuh Lewati Hutan |
|
|---|
| Viral, Wakil Bupati Pidie Jaya Menghajar Kepala Dapur MBG Gara-gara Nasi Dingin, Begini Nasibnya |
|
|---|
| Viral Pria di Sragen Robohkan Rumah usai Istri Selingkuh, Rela Keluar Jutaan Rupiah Sewa Alat Berat |
|
|---|
| Fakta-fakta Kasus Rusli Kades di Bogor Istrinya Viral Pamer Uang Gepokan, Punya Banyak Usaha Tambang |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.