Sindir Ghea Indrawari yang Belum Nikah di Usia 26 Tahun, Anang Hermansyah Dirujak, Aurel Ikut Kesal
Anang Hermansyah diketahui menyindir penyanyi Ghea Indrawari karena belum menikah di usia 26 tahun.
"Aku maunya main menikmati masa-masa dengan Ameena dan Azzura gitu lho dan anak-anak," jelas Ashanty.
Mendengar jawaban dari sang istri, pelantun lagu 'Aku Lelakimu' ini pun kembali menimpali.
Dengan memberikan contoh, Anang Hermansyah mengatakan ingin meneruskan keturunan dan memiliki keturunan yang baik.
"Ahmad Albar saja punya anak di usia 72 tahun."
"Lah, punya anak banyak, punya keturunan banyak kan bisa meneruskan apa yang kita bisa lakukan, yang baik-baik kan," jelas Anang Hermansyah.
Berbeda dengan sang suami, Ashanty pun memiliki pendapat yang berbeda.
Bukan tak mau lagi menambah momongan, pemilik nama lengkap Ashanty Siddik Hasnoputro tersebut hanya tak ingin menjadi orang tua yang egois.
"Bukannya aku enggak mau, aku pengin bikin yang banyak apalagi lucu-lucu."
"Cuma aku enggak mau jadi orang tua yang egois. Aku tahu kita nggak bisa menemani mereka sampai tua," imbuh Ashanty.
Daripada tambah momongan lagi, Ashanty menuturkan, saat ini lebih baik fokus dengan cucu dan perkembangan kedua anaknya yang masih kecil.
"Pokoknya sekarang doanya selalu rukun deh dan baik-baik. Ini kita sudah 13 tahun bareng, momong cucu dan besarin anak-anak," tandas Ashanty.
Artikel ini telah tayang di TribunJatim.com dengan judul Anang Hermansyah Sindir Ghea Indrawari Belum Nikah di Usia 26 Tahun, Aurel Ikut Kesal: Emang Nape?
| Ashanty Tutup 15 Toko Kue Lu'Miere, 200 Karyawannya Kini Terdampak: Bukannya Nggak Laku |
|
|---|
| Berhasil Turunkan Berat Badan 37 Kg, Aurel Hermansyah Turuti Nasihat Atta Halilintar Berhenti Diet |
|
|---|
| Curhatan Aurel Hermansyah ke Ustaz soal Dibully hingga Trauma Hamil Lagi, Ungkap Perkataan Netizen |
|
|---|
| Sosok Manisa Llona Peserta Indonesian Idol 2025 Asal Bekasi Tereliminasi, Anang: Mengecewakan |
|
|---|
| Enaknya Keluarga Ashanty, Mau Liburan ke LN pun sampai Bingung karena Semua Sudah Dikunjungi |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jabar/foto/bank/originals/ghea-indrawari-di-sabuga-2772019.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.