13 Remaja Anggota Tiga Geng Motor Diringkus Polisi di Indramayu, Ada yang Bawa Minuman Keras Segalon
Keberadaan geng motor di Kabupaten Indramayu terus diberantas oleh pihak kepolisian dengan membentuk tim gabungan yang terdiri dari sejumlah Polsek
Penulis: Handhika Rahman | Editor: Darajat Arianto
Istimewa
Polisi mengamankan belasan remaja anggota dari tiga geng motor di kantor Polsek Kandanghaur, Indramayu, Rabu (17/4/2024) malam
Selain itu, polisi juga mengamankan gitar, drumbox, 3 unit sepeda motor, hingga botol air mineral besar berisikan minuman ciu.
Baca juga: Geng Motor di Indramayu Makin Beringas, Polisi pun Berani Mereka Serang, 3 Anggota Dilarikan ke RS
Polisi dalam hal ini juga melakukan tes urine kepada para remaja tersebut.
Namun hasilnya negatif narkoba.
IKUTI CHANNEL WhatsApp TribunJabar.id untuk mendapatkan berita-berita terkini via WA: KLIK DI SINI
"Hal ini menegaskan komitmen polisi dalam menindak tegas keberadaan geng motor yang meresahkan masyarakat di wilayah hukum Polres Indramayu," ujar AKP Surahmat didampingi Kasi Humas Polres Indramayu, AKP Saefullah. (*)
Halaman 2 dari 2
Baca Juga
Balas Dendam Antar Geng Motor, 2 Pelaku Pembunuhan di Cianjur Diringkus Polisi |
![]() |
---|
Polisi di Cianjur Amankan Anggota Geng Motor yang Habisi Nyawa Geng Motor Lain, Ada yang Buron |
![]() |
---|
Polres Indramayu Gelar Rekonstruksi Kasus Pembunuhan Tersangka AS |
![]() |
---|
Viral Video Sopir Dianiaya Geng Motor di Jalan Raya Cipatik-Soreang, Polisi Benarkan |
![]() |
---|
Polres Indramayu Gelar Upacara Korp Raport dan Pemberian Penghargaan Personel |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.