D Academy Asia 6
Profil Lovely, Peserta D Academy Asia 6 Asal Filipina yang Curi Perhatian, Mengidolakan Lesti Kejora
Inilah profil Lovely, peserta asal Filipina yang kini mengikuti D Academy Asia 6 berhasil maju ke babak Top 6, suka dangdut mengidolakan Lesti Kejora
Penulis: Hilda Rubiah | Editor: Hilda Rubiah
Ia merupakan Grand finalis The Clash Season 4 dan berhasil pada Tahun 2021.
Ia juga pernah mengikuti The Real Voice of Representative.
Di negara asalnya, Lovely pun cukup dikenal sebagai penyanyi.
Kini, Lovely mengikuti ajang pencarian bakat di Indonesia lewat D Academy Asia 6.
Saat mengikuti audisi, Lovely berhasil menarik perhatian juri dan penonton.
Ia membawakan lagu Jangan Buang Waktuku dari Erie Suzan dan Cinta Berawan dari Rita Sugiarto.
Lovely diketahui mengidolakan Lesti Kejora.
Akhirnya ia bisa duet dengan sang Idola Lesti Kejora di panggung D Academy Asia 6.
Baca juga: Daftar Peserta D Academy Asia 6 yang Lolos ke Top 6, Berikut Pembagian Grupnya, Ada 2 Tantangan Baru
Selama berkompetisi di D Academy Asia 6, Lovely termasuk peserta dari Filipina yang menarik perhatian.
Ia termasuk peserta yang memiliki catatan skor yang baik.
Dari babak sebelumnya, Lovely terhitung beberapa kali mendapatkan skor tertinggi.
Seperti di babak Top 12, Lovely menjadi peserta dengan skor tetinggi.
Saat itu ia bersaing dengan Indy Gunawan, Pelin Asli dan Hazman Sanjaya.
Kini, Lovely berhasil lolos ke babak Top 6.
Peserta asal Filipina ini kini akan bersaing dengan dua peserta di grup 1 Top 6.
| "Saya Adalah Penyanyi Biasa Saja" Kata Kier King Setelah Pulang Sebagai Juara 3 D Academy Asia 6 |
|
|---|
| Tantangan D Academy Asia 6 Konser Kemenangan Malam Ini, Akan Ada Duet Penyanyi Cianjur dan Sumedang |
|
|---|
| Duet dengan Melly Lee di Grand Final D Academy Asia 6, Judika Ungkap Pujian, Nassar Sampai Setuju |
|
|---|
| Hasil Sementara D Academy Asia 6 Grand Final Tadi Malam, Melly Lee Besaing Ketat dengan Lovely |
|
|---|
| Bocoran Tantangan D Academy Asia 6 Babak Grand Final Malam Ini, Melly Lee dkk Duet Bareng Judika |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.