Cara Cek Penerima Bansos Juni 2023 dari Kementerian Sosial, Lengkap Nominal Bantuan yang Diterima
Inilah cara cek penerima bantuan sosial (bansos) dari Kementerian Sosial (Kemensos) untuk Juni 2023.
Penulis: Salma Dinda Regina | Editor: Salma Dinda Regina
- Lansia usia 60 tahun Rp2.400.000 dalam 4 tahap
- Disabilitas berat Rp2.400.000 dalam 4 tahap
2. Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT)
Penyaluran bansos ini melalui Kantor Pos dan Kartu Keluarga Sejahtera (KKS).
Nominal yang disalurkan dalam hitungan per bulan Rp200000 per KPM.
3. Bansos Yatim Piatu (Yapi)
Penerima bantuan sosial ini akan mendapat uang tunjangan sebesar Rp200.000 per bulan.
Bantuan ini apabila ditotalkan selama satu tahun maka jumlahnya mencapai Rp2.400.000.
Baca artikel Tribun Jabar lainnya di GoogleNews.
Tags
bantuan sosial
Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS)
bansos
cara cek penerima
Kementerian Sosial
Kemensos
nominal
program keluarga harapan (PKH)
Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT)
yatim piatu
Baca Juga
| 7 Bansos Cair Bulan November 2025, Ada BLT Kesra Rp900 Ribu hingga Beras 10 Kg, Cek Penerimanya |
|
|---|
| Kabar Terbaru BLT Kesra Rp 900 Ribu 27 Oktober 2025, Validasi Data Rampung, Cek Status Penerima |
|
|---|
| Tanda-tanda Kamu Termasuk Penerima BLT Kesra Rp 900 Ribu, Berikut Langka-langkah Cara Mengeceknya |
|
|---|
| BLT Kesra Rp 900 Ribu Belum Masuk Rekening? Menkeu Purbaya Ungkap Penyebab Keterlambatan |
|
|---|
| Syarat Penerima BLT Kesra Rp 900 Ribu Penuhi Beberapa Kriteria Ini, Penerima PKH Bisa Dapat Juga? |
|
|---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.