Ciptakan Generasi Muda Toleran dan Kritis, Taruna Bakti Bandung Optimalkan Ide Sekolah Pembauran
Ketua Umum Pengurus Yayasan Taruna Bakti, Ibramsyah Amir menjelaskan, ide sekolah pembauran telah menjadi keistimewaan dan ciri khas dari YTB.
Penulis: Muhamad Nandri Prilatama | Editor: Darajat Arianto
ISTIMEWA
Ketua Umum Pengurus Yayasan Taruna Bakti, Ibramsyah Amir menjelaskan, ide sekolah pembauran telah menjadi keistimewaan dan ciri khas dari YTB.
Berdasar data per November 2022, jumlah peserta didik yang sedang menjalani pendidikan di Yayasan Taruna Bakti (YTB) mulai tingkat KB & TK Taruna Bakti sampai dengan perkuliahan ASMTB adalah sebanyak 2.181 peserta didik.
Kondisi ini terus silih berganti dengan peserta didik yang baru setiap tahunnya yang memiliki minat tinggi untuk bersekolah/berkuliah bersama Yayasan Taruna Bakti. (*)
Silakan baca berita Tribunjabar.id terbaru lainnya di GoogleNews
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jabar/foto/bank/originals/Yayasan-Taruna-Bakti-Ibramsyah-Amir.jpg)