Japan Wind Indonesia Hadir di Bandung, Lulusan SMA Hanya Perlu Belajar 5 Bulan untuk Kerja di Jepang

LPK ke Jepang cukup diminati oleh masyarakat karena waktu belajar yang fleksibel dan bisa langsung bekerja di tempat yang diinginkan.

Penulis: Putri Puspita Nilawati | Editor: Giri
Tribun Jabar/Putri Puspita Nilawati
Pembukaan J Wind Indonesia yang baru pertama kali hadir di Indonesia yang terletak di Jalan M Ramdan, Bandung, Kamis (11/8/2022).  

"Salah satu investor tempat ini memiliki perusahaan besar di Hokkaido. Dia punya tiga rumah sakit dan 17 panti jompo di Hokkaido dan mereka bisa langsung bekerja di sana," ucapnya.

Untuk ikut program ini, Anda harus membayar Rp 50 juta dan mendapatkan fasilitas asrama serta pendidikan.

Baru saja buka di Bandung, Alexander mengatakan, sudah ada murid yang mendaftar dan kelas akan dimulai pada September 2022. (*)

Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved