Liga Italia

Inter Milan seperti Lupa Cara Mencetak Gol dalam 403 Menit, Begini Komentar Simone Inzaghi

uara bertahan Liga Italia, Inter Milan, mengalami paceklik gol selama 403 menit yang menjadi krisis ketajaman terparah dalam 10 tahun terakhir.

Editor: Hermawan Aksan
Kompas.com
Simone Inzaghi, pelatih Inter Milan 

Sementara itu, di depan mata sekarang sudah menunggu Salernitana yang akan mereka hadapi pada Jumat (4/3/2022).

Ya, jaraknya tepat 10 tahun sejak pertandingan pemecah kebuntuan melawan Catania.

Barangkali koneksi dua momen ini bisa dijadikan momentum pasukan Simone Inzaghi agar bangkit.

"Kami sudah menjalani banyak laga dan harus menemukan kembali ketajaman, tapi kami akan terus berusaha," ujar Inzaghi selepas derbi kontra AC Milan.

“Saya rasa wajar kalau kami sedikit menurun."

"Kami menghadapi jadwal yang padat pada bulan November, Desember, dan Januari.”

"Empat laga tanpa mencetak gol memang jadi masalah besar, tapi kami akan segera kembali membobol gawang lawan,” ucap Inzaghi. (*)

Sumber: BolaSport.com
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved