Idul Adha 2021

INI 10 Rekomendasi Hidangan Berbahan Daging, Cocok untuk Hari Raya Iduladha

Jika kamu sedang mencari referensi soal makanan apa saja yang bisa disajikan ketika Idul Adha, ada 10 rekomendasi menu Idul Adha yang pasti cocok

Penulis: Shania Septiana | Editor: Seli Andina Miranti
Masakan khas Minang, rendang 

10. Rabeg

Rabeg merupakan masakan olahan kambing khas Banten yang unik. Rabeg bukan terbuat dari bagian daging kambing, melainkan dari bagian jeroan atau isi perut dari kambing.

Membuat rabeg cukup membutuhkan keahlian, karena jika salah maka bukan rabeg lezat yang dihasilkan melainkan rabeg yang masih berbau perengus yang kuat.(*)

Baca juga: Resep Gulai Daging Sapi, Tips Masak agar Tidak Alot dan Daftar Bahan yang Buat Daging Cepat Empuk

Sumber: Tribun Jabar
Halaman 4/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved