Status Covid-19 di Kota Bandung Masih Oranye, Rita Verita: Tapi Warga Harus Waspada
Berita Kota Bandung masuk zona merah Covid-19 yang beredar melalui media sosial WhatsApp, dibantah Ema Sumarna dan Rita Verita.
Penulis: Tiah SM | Editor: Dedy Herdiana
Istimewa
Berita Kota Bandung masuk zona merah Covid-19 yang beredar melalui media sosial WhatsApp, dibantah. Kota Bandung masih zona oranye sesuai data 27 November 2020.
Elly mengungkapkan, timsus tersebut memiliki kewenangan untuk memantau penerapan protokol kesehatan. Mulai dari pengukuran suhu tubuh sampai simbol-simbol di area pusat perbelanjaan.
"Kita memantau penerapan protokol kesehatan. Bahkan hingga pengoperasian lift dan tempat salat,"
"Apakah para petugasnya di resto atau cafe mengenakan sarung tangan dan masker? Apakah ada kerumunan atau tidak," tutur Elly.
Elly mengatakan, sebetulnya rutin melakukan pemantauan. Relaksasi itu harus dimonitor penerapan protokol kesehatan, jam operasional, dan pengunjung juga. (tiah sm)
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jabar/foto/bank/originals/kota-bandung-masih-zona-oranye-27112020.jpg)