Hari Santri Nasional 2020
20 Kata-kata Bijak Tokoh Islam Cocok Sambut Hari Santri Nasional 2020, Imam Syafii dan Al Ghazali
Berikut ini kata-kata bijak para tokoh Islam yang cocok sambut Hari Santri Nasional
Penulis: Hilda Rubiah | Editor: Hilda Rubiah
“Kedermawanan dan kemuliaan adalah dua hal yang dapat menutupi aib.” – Imam Syafi’i.
Baca juga: Download Logo Hari Santri Nasional 2020 Lengkap dengan Tema dan Makna, Berikut Panduan Peringatannya
Baca juga: Lirik Ya Lal Wathon Lengkap dengan Link Download Lagu, Nyanyikan Peringati Hari Santri Nasional 2020
#11
“Kesabaran adalah akhlak mulia, yang dengannya setiap orang dapat menghalau segala rintangan.” – Imam Syafi’i.
#12
“Tidak termasuk saudaramu orang yang senang mencari muka di hadapanmu.” – Imam Syafi’i.
#13
“Jika telah ada akar yang tertanam dalam kalbu, maka lidah akan berperan sebagai pemberi kabar cabangnya.” – Imam Syafi’i.
#14
“Pelajarilah dengan teliti suatu pengetahuan, agar engkau tidak kehilangan kedalaman arti kandungannya.” – Imam Syafi’i.
#15
“Siapa yang merasa bahwa dalam dirinya terkumpul dua cinta, cinta dunia dan cinta kepada penciptanya, maka ia telah berdusta.” – Imam Syafi’i.
#16
“Sebaik-baik harta simpanan adalah taqwa, dan sejelek-jeleknya adalah sikap permusuhan.” – Imam Syafi’i.
#17
“Orang yang berakal adalah mereka yang dapat menjaga dirinya dari segala perbuatan tercela.” – Imam Syafi’i.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jabar/foto/bank/originals/peringatan-hari-santri-nasional-di-purwakarta_20161022_094849.jpg)