Doa Harian
Kata Rasulullah Istimewanya Jumat, Berdoa di Penghujung Hari Ada Waktu Mustajab Doa Dikabulkan Allah
Ada waktu yang mustajab di penghujung Jumat dan di waktu itu doa hamba akan dikabulkan Allah.
TRIBUNJABAR.ID, BANDUNG - Jangan lupa berdoa di penghujung Jumat. Karena ada waktu yang mustajab untuk berdoa.
Jadi, jangan sia-siakan kebaikan Allah SWT yang telah menyediakan waktu yang mustajab di penghujung Jumat dan di waktu itu, doa seoarang hamba akan dikabulkan Allah SWT.
Hari Jumat adalah hari yang istimewa, dimuliakan, dan pernuh keberkahan.
Maka, jangan sia-siakan jika Anda diberi umur panjang dan menjumpai hari Jumat atau penghujung Jumat.
Di antara keutamaan hari Jumat adalah ada waktu mustajab untuk berdoa.
Jika seorang hamba berdoa di waktu itu, maka Allah SWT akan mengabulkan doanya.
Sebagaimana keterangan yang dikatakan Rasulullah Muhammad SAW, waktu mustajab itu ada di penghujung Jumat.
Kapan?
Waktunya adalah setelah salat Asar.
يَوْمُ الْجُمُعَةِ اثْنَتَا عَشْرَةَ سَاعَةً لاَ يُوجَدُ فِيهَا عَبْدٌ مُسْلِمٌ يَسْأَلُ اللهَ شَيْئًا إِلاَّ آتَاهُ إِيَّاهُ فَالْتَمِسُوهَا آخِرَ سَاعَةٍ بَعْدَ الْعَصْرِ
Memasuki Bulan Rajab Tanda Bulan Ramadhan Sebentar Lagi Tiba, Catat Tanggal Berikut Keutamaannya |
![]() |
---|
Bacaan Doa Sebelum Tidur yang Diajarkan Rasulullah SAW, Berdoa Agar Terhindar dari Berbagai Gangguan |
![]() |
---|
Dzikir Pagi dan Petang Al Quran Surat Ali Imran ayat 30-60, agar Dapat Hikmah, Rahmat dan Syafaat |
![]() |
---|
Bacaan Doa-doa agar Dagangan Laris dan Rezeki Lancar, Bisa Dibaca di Pagi Hari Sebelum Beraktivitas |
![]() |
---|
Doa Niat dan Tata Cara Sholat Tahiyatul Masjid Huruf Latin dan Arab, Lengkap dengan Terjemahannya |
![]() |
---|